Simak Persyaratan PPDB Online Kota Bandung Tahun 2022-2023 SD MI, SMP MTS, SMA MA SMK

- 15 Mei 2022, 10:50 WIB
Ilustrasi siswa baru
Ilustrasi siswa baru /pixabay/ Alexandra_Koch /

UTARA TIMES - Berikut ini merupakan informasi mengenai persyaratan PPDB onlie Kota Bandung tahun 2022/2023 jenjang SD/MI, SMP/MTs, SMA/MA, SMK.

Sebentar lagi para siswa akan memasuki pembelajaran di ajaran baru tahun 2022/2023, bagi para siswa Kota Bandung segera simak persyaratan PPDB online berikut ini disemua jenjang.

Diketahui bahwa tahun ajaran 2021/2022 akan berakhir beberapa bulan lagi, untuk itu segera cek persyaratan PPDB online Kota Bandung di semua jenjang berikut ini.

Baca Juga: Tinggal KLIK! Link Streaming Pertandingan Voli Putri Sea Games 2022 Indonesia vs Malaysia Hari Ini 15 Mei

Saat ini PPDB online Kota Bandung telah diterapkan. Bagi para siswa yang akan mendaftar terlebih dahulu mengakses laman https://kotabandung.demo.siap-ppdb.com/#/

Adapun untuk bisa mendaftarnya, ada beberapa kategori. Pendaftaran PPDB online dapat dibagi menjadi 3 katagori dengan 4 jenis jenjang (SD, SMP, SMA/SMK)

Terdapat lima jalur dalam PPDB online ini seperti :

1.Jalur Prestasi

2.Jalur PDBK

Baca Juga: Line Up dan Link Live Streaming Babak Final Thomas Cup 2022, Bagaimana Peluang Indonesia Melawan India?

Halaman:

Editor: Nur Umar


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x