Latihan Soal dan Kunci Jawaban Semester Genap Matematika Kelas 4 SD MI Halaman 197

- 17 Mei 2022, 05:45 WIB
Ilustrasi menghitung. Latihan Soal dan Kunci Jawaban Semester Genap Matematika Kelas 4 SD MI Halaman 197
Ilustrasi menghitung. Latihan Soal dan Kunci Jawaban Semester Genap Matematika Kelas 4 SD MI Halaman 197 /PIXABAY/White77

2. Sebuah bangun datar mempunyai sifat-sifat sebagai berikut:

  1. Mempunyai empat sisi sama panjang
  2. Mempunyai empat sudut sama besar
  3. Kedua diagonalnya sama panjang dan saling berpotongan tegak lurus

Bangun datar yang mempunyai sifat-sifat tersebut adalah...

Jawaban: A. Persegi

Baca Juga: Kunci Jawaban Matematika Kelas 5 SD MI Halaman 7: Lengkapilah Pecahan Senilai di Bawah Ini!

3. Luas sebuah persegi yang memiliki keliling 48 cm adalah...

Jawaban: C. 144 cm²

Pembahasan:

Diketahui: keliling persegi = 48 cm

Ditanya: luas persegi

Maka,

Halaman:

Editor: Rosma Nur Riana

Sumber: Buku Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah