Kunci Jawaban Matematika Kelas 6 SD MI Halaman 132: Berapa Kain Flannel yang Dibutuhkan?

- 13 Agustus 2022, 10:30 WIB
Kunci Jawaban Matematika Kelas 6 SD MI Halaman 132: Berapa Kain Flannel yang Dibutuhkan?
Kunci Jawaban Matematika Kelas 6 SD MI Halaman 132: Berapa Kain Flannel yang Dibutuhkan? /

UTARA TIMES – Simak Kunci jawaban Matematika kelas 6 SD MI halaman 132 untuk menjawab pertanyaan berapa kain flannel yang dibutuhkan?

Masih membahas luas permukaan gabungan dari bangun ruang, berapa kain flannel yang dibutuhkan perhatikan Kunci jawaban Matematika kelas 6 SD MI halaman 132.

Diberikan ilustrasi terkait luas permukaan gabungan bangun ruang, peserta didik diminta menjawab pertanyaa berapa kain flannel yang dibutuhkan seperti pada Kunci jawaban Matematika kelas 6 SD MI halaman 132.

Berikut Kunci jawaban Matematika kelas 6 SD MI halaman 132 disampaikan oleh Dwi Mar’atus Sholihah, S. Pd Alumni Pendidikan Matematika Universitas Muhammadiyah Prof. Dr. Hamka (UHAMKA).

Ayo Mencoba

Siti membuat kerajinan berbentuk pensil dari kain flannel. Perhatikan Gambar 3.34 berikut. Jari-jarinya 6 cm. Berapa cm2 kain flannel yang digunakan untuk membuatnya?

Kunci Jawaban Matematika Kelas 6 SD MI Halaman 132: Berapa Kain Flannel yang Dibutuhkan?
Kunci Jawaban Matematika Kelas 6 SD MI Halaman 132: Berapa Kain Flannel yang Dibutuhkan?

  1. Jawaban :
  2. Diketahui: 

    Tinggi (t) tabung = 30 cm

    r = 6 cm

Halaman:

Editor: Nur Umar


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah