Mengubah Hikayat Si Miskin ke dalam Bentuk Cerpen Sederhana dan Penuh Makna

- 22 Oktober 2022, 03:25 WIB
Potret kemiskinan /Mengubah Hikayat Si Miskin ke dalam Bentuk Cerpen Sederhana dan Penuh Makna
Potret kemiskinan /Mengubah Hikayat Si Miskin ke dalam Bentuk Cerpen Sederhana dan Penuh Makna /AS Rabasa /Antara

UTARA TIMES – Berikut salah satu bentuk “mengubah” cerita Hikayat Si Miskin ke dalam bentuk cerpen sederhana dan penuh makna. 

Materi mengubah Hikayat Si Miskin ke dalam bentuk cerpen berikut ini guna memenuhi tugas mata pelajaran Bahasa Indonesia kelas 10. 

Dalam tugas tersebut siswa diharuskan mengubah bentuk Hikayat Si Miskin ke dalam bentuk cerpen dengan menggunakan gaya bahasa masing-masing. 

Contoh cerpen yang berasal dari Hikayat Si Miskin ini dapat digunakan sebagai referensi untuk menjawab tugas dan dapat dikembangkan oleh siswa secara mandiri.

Baca Juga: Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 10 Halaman 138 139: Membandingkan Nilai Hikayat dan Cerpen

Berikut ini contoh bentuk mengubah Hikayat Si Miskin ke dalam bentuk cerpen:

Cerpen Si Miskin

Kesabaran seorang raja beserta isterinya yang kini harus meratapi nasib sebagai seorang yang miskin karena disumpah oleh Batara Indera yang membuat mereka dibuang ke negeri Antah Berantah yang dipimpin oleh seorang raja bernama Maharaja Dewa Indera. 

Adapun untuk bertahan hidup, mereka berkeliling mencari rezeki dengan cara mengais-ngais makanan yang telah dibuang ke tempat sampah dengan modal pakaiannya yang compang camping. 

Halaman:

Editor: Anas Bukhori


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah