Pendaftaran Sekolah Kedinasan 2023 2024 Dibuka Tanggal Ini, Simak Bocoran Jenis Tesnya Supaya Lolos!

- 13 Maret 2023, 08:14 WIB
Pendaftaran Sekolah Kedinasan 2023 2024 Dibuka Tanggal Ini, Simak Bocoran Jenis Tesnya Supaya Lolos!
Pendaftaran Sekolah Kedinasan 2023 2024 Dibuka Tanggal Ini, Simak Bocoran Jenis Tesnya Supaya Lolos! /

Maka, sebelum melakukan pendaftaran Sekolah Kedinasan 2023/2024 simak berikut ini jenis tes yang akan dilalui calon peserta:

Jenis Tes Sekolah Kedinasan

 

Untuk lolos masuk Sekolah Kedinasan, calon peserta didik akan dihadapkan dengan 7 tes berikut ini:

1.Seleksi Kompetensi Dasar (SKD)

Baca Juga: Ramalan 10 Tanggal Lahir yang Akan Sukses, Berlimpah Rezeki dan Kaya di Tahun 2023

Ujian atau tes pertama yang akan dilalui adalah Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) yang dilakukan berbasis sistem komputer.

SKD akan terdiri dari tiga buah tes yakni Tes Wawasan Kebangsaan (TWK), Tes Intelegensi Umum (TIU), dan Tes Karakteristik Pribadi (TKP).

2.Seleksi Kompetensi Bidang (SKB)

Halaman:

Editor: Anas Bukhori


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x