Bagaimana Cara Pengambilan PIN PPDB Jawa Timur 2023? Cek Syaratnya

- 12 Juni 2023, 10:25 WIB
Bagaimana Cara Pengambilan PIN PPDB Jawa Timur 2023? Cek Syaratnya
Bagaimana Cara Pengambilan PIN PPDB Jawa Timur 2023? Cek Syaratnya /Dok. ppdbjatim.net/

 

Sebelum memperoleh PIN, calon peserta didik baru harus menyiapkan beberapa data seperti NPSN, NISN, foto Kartu Keluarga (KK), dan Surat Keterangan (SK) atau surat tugas untuk siswa yang orang tuanya pindah tugas.

Inilah langkah-langkah cara pengambilan PIN PPDB Jawa Timur 2023.

Baca Juga: 15 Kode Redem FF Terbaru, Hari Ini Senin 12 Juni 2023, Klaim Hadiahnya Sebelum Kehabisan!

1. Kunjungi situs ppdb.jatimprov.go.id.

 

2. Masuk dengan memasukkan NPSN sekolah asal, NISN, dan tanggal lahir siswa.

3. Melengkapi data diri dan keluarga, kemudian mengunggah foto KK dan/atau Surat Keterangan Domisili.

4. Mengunggah Surat Keterangan Lulus atau Ijazah yang berasal dari sekolah SMP/MTs asal.

Halaman:

Editor: Anas Bukhori


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah