Cara Jitu Daftar Beasiswa LPDP 2023 Tahap 2, Simak Hal-hal Ini!

- 14 Juni 2023, 14:14 WIB
Cara Jitu Daftar Beasiswa LPDP 2023 Tahap 2, Simak Hal-hal Ini!
Cara Jitu Daftar Beasiswa LPDP 2023 Tahap 2, Simak Hal-hal Ini! /beasiswalpdp.kemenkeu.go.id

UTARA TIMES – Beasiswa LPDP (Lembaga Pengelola Dana Pendidikan) 2023 yang sudah resmi dibuka sejak 9 Juni hingga 9 Juli 2023. 

Program Beasiswa LPDP 2023 menawarkan biaya kuliah dan biaya hidup sehari-seharinya juga. Untuk itu banyak orang yang ingin mendaftar Beasiswa LPDP 2023.

Adapun, cara jitu dan hal-hal yang perlu diperhatikan dalam penerimaan Beasiswa LPDP 2023.

Sebagaimana telah ditelusuri oleh redaksi Utara Times, berikut ini cara jitu dan hal-hal yang perlu diperhatikan mengenai Beasiswa LPDP 2023.

Baca Juga: Intip Rekomendasi Tempat Bakso di Pati, Jawa Tengah Dijamin Enak dan Mantul

Mendaftar secara online pada situs Pendaftaran Beasiswa LPDP 2023: https://beasiswalpdp.kemenkeu.go.id/. Pastikan informasi akun dan informasi pribadi yang didaftarkan jelas dan tidak ada masalah.

Melengkapi data diri, mulai dari informasi keluarga hingga pendidikan terakhir. Perhatikan informasi yang dilengkapi.

Pastikan telah mengunggah semua dokumen yang dipersyaratkan. Dokumen yang diperlukan secara umum antara lain:

Baca Juga: Gurih dan Maknyus! Inilah 7 Tempat Sate di Tasikmalaya Lengkap Alamatnya

Biodata diri pada Kartu Tanda Penduduk (KTP)

Scan ijazah D4/S1/S2 (asli atau legalisir) atau Surat Keterangan Lulus (SKL)

Scan transkip nilai D4/S1/S2 (asli atau legalisir)

Sertifikat bahasa asing yang masih dipersyaratkan dan masih berlaku (asli)

Letter of Acceptance (LoA) Unconditional yang masih belaku atau sesuai dengan perguruan tinggi serta program studi dipilih

Baca Juga: PPDB Jabar 2023 Tahap 2 Resmi Dibuka Kapan? Simak Jadwal dan Syarat Daftarnya Disini 

Dokumen lain yang dibutuhkan sesuai jenis beasiswa yang dipilih

Mendapatkan Beasiswa LPDP 2023, keinginan sebagian banyak orang, untuk itu perlu juga dibarengi dengan doa dan usaha. 

Demikian cara jitu dan hal-hal yang perlu diperhatikan dalam daftar program LPDP 2023.***

Editor: Nur Umar


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah