25 Jawaban Teka-teki MPLS SMA tentang Snack, Makanan, Minuman, Ada Cacing Gooreng hingga Air Manis

- 17 Juli 2023, 15:50 WIB
25 Jawaban Teka-teki MPLS SMA tentang Snack, Makanan, Minuman, Ada Cacing Gooreng hingga Air Manis
25 Jawaban Teka-teki MPLS SMA tentang Snack, Makanan, Minuman, Ada Cacing Gooreng hingga Air Manis /pexels.com

UTARA TIMESBerikut informasi tentang 25 jawaban teka teki MPLS SMA tentang snak, makanan, dan minuman.

25 jawaban teka teki MPLS tentang snack, makanan, dan minuman ini biasanya dipakai oleh dipakai anak SMA selama kegiatan MPLS berlangsung.

Cacing goreng dan Air masis merupakan 25 salah satu teka teki MPLS SMA tentang snack, makanan, dan minuman yang ada dalam daftar ini beserta jawaban.

Berikut 25 jawaban teka teki MPLS SMA tentang snack, makanan, dan minuman.

Baca Juga: 58 Teka Teki Makanan MPLS 2023 untuk SMP Lengkap dengan Arti yang Paling Benar, Ada Matahari di Atas Awan

Air Bening Tiga Hewan = Aqua

Air Bilangan ‘2,3,5’ = Aer Minum Cap Pr*Ma

Air Desa = Air Putih / Aqua

Air Infuse 195ml = Air Diganti Labelnya Jadi Tulisan Infuse 195ml

Air Kehidupan = Nestle Pure Life

Baca Juga: 4 Kecamatan Teramai di Wonogiri Nomor 3 Punya Keindahan Alam yang Memukau

Air Kencing Banteng = Kratingdaeng (Warnanya Kuning Kan)

Air Kencing Kuda 1 Botol = Air Aqua 1 Botol

Air Manis = Pocari Sweat

Cokelat lebih baik: Better

Pisang 1 sisir: pisang sama sisir

Biskuit Nabi: Kurma

Baca Juga: Link Live Streaming ANTV Hari Ini Senin 17 Juli 2023 Serial Imlie, Sinopsis: Imlie Membacakan Puisi Atharva 

Batu-bata Itali: Wafer Tango

Bis Tak Pernah Mogok: Biskuat

Biskuit Kaget: Oops

Biscuit raja dangdut = Roma

Batu bata Italia = Tango

Buah berjantung = Pisang

Buah raja Mesir = Pir

Baca Juga: Cek Daftar Harga Pangan Hari ini 17 Juli 2023 di Wonogiri, Berapa Harga Minyak Goreng Kemasan?

Cacing goreng = Mie Goreng

Cacing goreng dan cacing rebus: Mie goreng dan mie rebus

Chiki Bohong: Lays

Berlumut: kacang ijo

Coklat rihanna: coklat payung

Coklat pintar: smarties

Cokelat puncak: Top.

Nah, itulah 25 jawaban teka teki MPLS SMA tentang snack, makanan, dan minuman.***

Editor: Nur Umar


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah