Nomor Ijazah SMA Terletak di Sebelah Mana? Ini Letak, Kode, dan Juga Contohnya

- 17 Oktober 2023, 15:10 WIB
IlustrasiNomor Ijazah SMA Terletak di Sebelah Mana? Ini Letak, Kode, dan Juga Contohnya./https://sman2balige.sch.id/
IlustrasiNomor Ijazah SMA Terletak di Sebelah Mana? Ini Letak, Kode, dan Juga Contohnya./https://sman2balige.sch.id/ /

UTARA TIMES – Nomor ijazah SMA terletak di sebelah mana? Ingin tahu? Simak selengkapnya berikut ini.

Nomor ijazah SMA mempunyai letak yang sama seperti nomor ijazah SD, SMK, dan Paket C. Selain itu, setiap ijazah tersebut juga mempunyai kode unik yang berbeda beda.

Nomor ijazah SMA umumnya terletak di sebelah bawah, dengan awalan kode kode unik untuk menunjukan lokasi dan jenjang pendidikan.

Adapun, untuk mengetahui lebih jelas nomor ijazah SMA terlerak di sebelah mana, dapat diketahui dalam penjelasan di bawah.

Baca Juga: Nomor Ijazah SMK Terletak di Mana? Ini Letak dan Contoh Nomornya

Letak Nomor Ijazah SMA

Seperti yang sudah dijelaskan sebelumnya, nomor ijazah SMA, SD, SMP, SMK, dan Paket C berada di posisi yang sama. 

Adapun letaknya yakni di bagian bawah, tepatnya di bawah tanda tangan dari kepala sekolah. 

Dalam penulisan nomor ijazah, selalu menggunakan kode unik untuk menunjukan lokasi dan jenjang pendidikan. 

Baca Juga: Misteri Tanggal 31 Oktober, Hari Apa? dan Apa yang Terjadi di Tanggal Itu? 

Halaman:

Editor: Anas Bukhori


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x