20 Catatan Motivasi dari Wali Kelas untuk Murid dalam Raport Kurikulum Merdeka Semua Jenjang Sekolah

- 6 Desember 2023, 18:50 WIB
Ilustrasi anak-anak ikut lomba. 20 Catatan Motivasi dari Wali Kelas untuk Murid dalam Raport Kurikulum Merdeka Semua Jenjang Sekolah
Ilustrasi anak-anak ikut lomba. 20 Catatan Motivasi dari Wali Kelas untuk Murid dalam Raport Kurikulum Merdeka Semua Jenjang Sekolah /Freepik/jcomp

UTARA TIMES Raport merupakan dokumen yang berisi hasil perkembangan belajar siswa di sekolah.

Khususnya raport Kurikulum Merdeka biasanya juga berisi catatan motivasi dari wali kelas kepada seluruh murid saat akhir semester baik ganjil maupun genap.

Adapun tujuan dibubuhkannya catatan motivasi dari wali kelas untuk murid ini, agar dapat membangun semangat belajar dan berkembang di waktu mendatang.

Sebagai referensi, berikut dirangkum 20 contoh catatan motivasi dari wali kelas untuk murid dalam raport Kurikulum Merdeka semua jenjang sekolah.

Baca Juga: Jadwal Kapal Pelni KM Sinabung Bulan Desember 2023: Harga Tiket Mulai Rp200 Ribuan

Teruskan semangat belajar dan jangan pernah menyerah, karena setiap kegigihan pasti akan membuahkan hasil.

Saya melihat usahamu yang luar biasa dalam meningkatkan prestasimu. Tetaplah berfokus dan terus belajar dengan tekun.

Saya bangga melihat perubahan positif dalam kepribadianmu selama satu semester ini. Kamu lebih bertanggung jawab dan dapat diandalkan.

Kedisiplinanmu semakin meningkat dan itu sangat mempengaruhi prestasimu di kelas. Terus jaga semangat tersebut.

Kemampuanmu dalam matematika sungguh mengagumkan! Jangan ragu untuk mengeksplorasi bidang tersebut dan terus asah keahlianmu.

Halaman:

Editor: Nur Umar


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x