Kapan Pendaftaran IISMA 2024? Kemendikbud Tak Berikan Biaya Hidup untuk Mahasiswa IISMA di Luar Negeri

- 19 Januari 2024, 09:30 WIB
Kapan Pendaftaran IISMA 2024? Kemendikbud Tak Berikan Biaya Hidup untuk Mahasiswa IISMA di Luar Negeri
Kapan Pendaftaran IISMA 2024? Kemendikbud Tak Berikan Biaya Hidup untuk Mahasiswa IISMA di Luar Negeri /Tangkapan layar/Instagram @iisma_ri

UTARA TIMES Kapan pendaftaran IISMA 2024 dibuka? Kemendikbud tidak memberikan biaya hidup untuk mahasiswa IISMA.

IISMA merupakan beasiswa yang diminati oleh mahasiswa. Kapan pendaftaran IISMA 2024 dibuka?

Sebelum membahas kapan pendaftaran IISMA 2024 dibuka, perlu diketahui bahwa Kemendikbud tidak akan memberi tunjangan hidup selama program IISMA berlangsung.

Melansir dari laman Kampus Merdeka dan akun Instagram @iisma_ri, berikut jadwal kapan pendaftaran IISMA 2024 dibuka dan syarat mendaftarnya.

Baca Juga: 5 Jurusan dengan UKT Paling Rendah di UNDIP, Ini Rincian Biaya Kuliahnya

Syarat Mendaftar IISMA 2024

Melalui beasiswa Indonesia International Student Mobility Awards dari Kemdikbudristek, mahasiswa dapat melakukan program mobilitas selama satu semester di universita ternama di luar negeri.

Melansir dari akun Instagram @iisma_ri, diketahui pendaftaran IISMA 2024 akan dibuka mulai tanggal 23 Januari 2024 hingga 14 Februari 2024.

Syarat Pendaftaran IISMA 2024

Melansir dari laman Kampus Merdeka Kemdibud, berikut persyaratan mendaftar IISMA 2024:

Halaman:

Editor: Nur Umar


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x