Berbakat! Pandai Berbicara, Weton Sabtu Kliwon Mempunyai Aura Batara Endra

14 Januari 2023, 05:50 WIB
Ilustrasi - Berbakat! Pandai Berbicara, Weton Sabtu Kliwon Mempunyai Aura Batara Endra /JacksonDavid/Pixabay

UTARA TIMES - Simak ramalan Primbon Jawa tentang weton Sabtu Kliwon lengkap dengan mongso, wuku, hingga watak.

Tidak ada yang menyangka kalau weton Sabtu Kliwon sangat berbakat dalam berbicara dan menulis.

Weton Sabtu Kliwon besar pengaruh sakti Batara Endra, dewa penguasa jonggringsalaka tempatnya Batara Guru.

Selain itu, weton Sabtu Kliwon mempunyai bakat terpendam yang tak diketahui oleh orang lain.

Baca Juga: Contoh Cerita Liburan Sekolah, Pengalaman Mengunjungi Kebun Pepaya, Mengunjungi Tempat Wisata dan Bersepeda

Diprediksi bahwa weton Sabtu Kliwon cocok menjadi motivator, konsultan, hingga pengacara.

Inilah mongso, wuku, dan watak weton Sabtu Kliwon menurut Primbon Jawa antara lain:

14 Januari 2023.

Weton: Sabtu Kliwon.

Mongso: kapitu.

Baca Juga: Ramalan Tanggal Lahir Pembawa Keberuntungan, Sukses, dan Paling Bagus di Tahun 2023

Wuku: kuningan.

Menurut Primbon Jawa bahwa weton Sabtu Kliwon begitu ramah, sopan, dan mudah terkesan.

Sehingga mereka dengan mudah membuat orang lain merasa betah disekitar mereka.

Weton Sabtu Kliwon juga pintar mengucapkan kata-kata yang menyenangkan.

Baca Juga: Selamat! Ramalan 7 Shio Ini Bakal Hidup Sejahtera dengan Hasil Kerja Keras Menjelang Imlek 2023

Bahkan, weton Sabtu Kliwon termasuk salah satu kalangan yang memiliki bakat alamiah dalam berbicara dan menulis jika mereka memilihnya sebagai pekerjaan.

Diramal weton Sabtu Kliwon cocok menjadi konsultan, motivator, pengacara atau pun notaris.

Tak hanya itu, weton Sabtu Kliwon cenderung memperlakukan semua orang dengan baik.

Baca Juga: Contoh Cerita Liburan Sekolah, Pengalaman Mengunjungi Kebun Pepaya, Mengunjungi Tempat Wisata dan Bersepeda

Menurut Primbon Jawa, weton Sabtu Kliwon biasanya memperhitungkan dengan cermat segala tindakan yang akan mereka ambil.

Dengan demikian, weton Sabtu Kliwon harus terus menggali bakatnya agar impian dan cita-cita segera terwujud.***

Editor: Nur Umar

Tags

Terkini

Terpopuler