Asal Usul Danau Toba, Jatuh Hatinya Toba dengan Ikan Bersisik Mengkilau dan Sakit Hatinya Samosir si Anak Ikan

- 2 Februari 2022, 16:04 WIB
Asal Usul Danau Toba, Jatuh Hatinya Toba dengan Ikan Bersisik Mengkilau dan Sakit Hatinya Samosir si Anak Ikan
Asal Usul Danau Toba, Jatuh Hatinya Toba dengan Ikan Bersisik Mengkilau dan Sakit Hatinya Samosir si Anak Ikan /pixabay

Selepas memakannya, Samosir melanjutkan perjalanan dan menyampaikan pada ayahnya bekal yang sudah kosong tersebut.

Murka karena tindakan Samosir, Toba spontan marah besar dan berteriak bahwa Samosir adalah anak ikan.

Sontak langit pun gelap dan menurunkan hujan sangat deras berhari-hari.

Berkat hujan inilah muncul sebuah danau besar yang kini kita kenal dengan Danau Toba, dan pulau di tengah danau tersebut bernama Pulau Samosir.

Terbentuknya Danau Toba berdasarkan sains
Jika ditinjau dari segi geologis, terbentuknya Danau Toba tak terlepas dari sejarah letusan super dahsyat yang membentuk danau kaldera ini.

Baca Juga: Ligue 1 Prancis: Prediksi Marseille vs Angers SCO, Head to Head, Tanding 5 Februari 2022

Hal ini diungkap oleh Van Bemmelen, geolog asal Belanda dalam bukunya The Geology of Indonesia (1939) yang mengungkapkan hipotesisnya mengenai proses terbentuknya Danau Toba.

Menurut Bemmelen, awalnya gunung api purba ini melakukan aktivitas vulkanik dan terjadi erupsi sangat dahsyat.

Gabungan antara proses vulkanik dan tektonik pada letusan gunung api purba inilah yang menyebabkan amblesnya bagian tengah gunung, sehingga membentuk cekungan memanjang ke arah barat laut hingga tenggara.

Baca Juga: Ligue 1 Prancis: Prediksi Marseille vs Angers SCO, Head to Head, Tanding 5 Februari 2022

Halaman:

Editor: Anas Bukhori

Sumber: Kemenparekraf


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x