Jangan Potong Rambut Sebelum Cap Go Meh! Inilah Alasan dan Mitos-Mitos Perayaan Imlek yang Wajib Diketahui

- 2 Februari 2022, 20:40 WIB
Jangan Potong Rambut Sebelum Cap Go Meh! Inilah Alasan dan Mitos-Mitos Perayaan Imlek yang Wajib Diketahui
Jangan Potong Rambut Sebelum Cap Go Meh! Inilah Alasan dan Mitos-Mitos Perayaan Imlek yang Wajib Diketahui /Darma Legi/Galajabar/

5. Mencuci Rambut

Larangan mencuci rambut juga bisa mendatangkan keburukan seperti terpangkasnya rezeki seseorang di awal tahun.

Baca Juga: Tahun Baru Imlek 2022: Simak Ini 6 Tradisi yang Tak Boleh Terlewatkan Saat Perayaan Imlek

6. Dilarang menyapu Rumah

Menyapu rumah bisa menyebabkan kesialan bagi warga Tionghoa. Pasalnya hal tersebut dapat mengusir keberuntungan yang sudah ada di dalam rumah.

Lantai dan rumah baru boleh dibersihkan pada hari berikutnya. Menyapunya pun harus dimulai dari pintu utama menuju ke tengah rumah dan tidak dianjurkan menyapu dari dalam pintu rumah menuju ke luar rumah.

Kotoran yang sudah disapu pun dilarang dibuang minimal sampai lima hari setelah perayaan Imlek.

 Baca Juga: Terbaru Gratis, Rekomendasi Twibbon Tahun Baru Imlek 2022 Cocok Diunggah di Sosial Media

7. Wajib Menyediakan Berbagai Macam Makanan

Dianjurkan agar menyediakan 9 jenis makanan atau lebih di meja makan. Pasalnya makanan yang berjumlah genap adalah makanan yang diperuntukkan bagi tawanan penjara sebelum dihukum mati.

Halaman:

Editor: Nurmaya


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah