Ini Obat Tradisional untuk Mata yang Padangannya Kabur Menurut Primbon Jawa Buku Serat Centhini

- 13 Mei 2022, 22:48 WIB
Ilustrasi sakit mata
Ilustrasi sakit mata /Anemone123/Pixabay/

UTARA TIMES - Berikut obat tradisional untuk mata yang pandangan kabur dan lainnya menurut primbon Jawa dari salah satu buku Serat Centhini.

Pada dasarnya pengobatan obat tradisional yang manjur, yakni obat untuk mata yang pandangan kabur yang didasrkan primbon Jawa buku Serat Centhini, simak info tepat mengenai hal berikut.

Ini dia ulasan solusi tepat untuk menyembuhkan sakit mata yang pandangan kabur yaitu obat tradisional yang berlandaskan pada salah satu buku Serat Centhini ataupun primbon Jawa

Baca Juga: Obat Tradisional Solusi Untuk Menyembuhkan Sakit Telinga dari Buku Serat Centhini Primbon Jawa, Cek Segera

Adapun obat untuk mata yang pandangannya kabur: daun kecipir yang dipelintir pada tangan, lalu diteteskan pada kedua mata yang tidak sehat itu.

Obat lainnya untuk mata yang kabur ini adalah: buah turi mentah, garam satu ruas, dan minyak ke Japa. Cara pemakaiannya adalah dengan diteteskan.

Kemudian mata yang berbintik putih, obatnya adalah: mata kunyit, kuning telur ayam, asam kawak, dan arang jati.

Baca Juga: Obat Tradisional Dapat Menyembuhkan Sakit 'Raceg' Buku Serat Centhini, Bahannya Mudah Didapat

Cara pengobatannya adalah dengan diteteskan Mata yang sakit gatal, obatnya adalah: garam priya satu ruas dan isi kelerak. Cara pengobatannya adalah dengan dikunyah lalu diteteskan pada bagian yang sakit.

Lalu mata yang terasa nyeri, obatnya ada lah: asam kuwak, kunyit, pacing, sidawayah, dan air tuli. Cara pengobatannya adalah dengan diteteskan.

Halaman:

Editor: Nur Umar

Sumber: Buku Serat Centhini


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah