Pantangan di Bulan Suro 2022: Jangan Lakukan 4 Hal ini Agar Tidak Kena Sial

- 29 Juni 2022, 09:40 WIB
Pantangan di Bulan Suro 2022: Jangan Lakukan 4 Hal ini Agar Tidak Kena Sial
Pantangan di Bulan Suro 2022: Jangan Lakukan 4 Hal ini Agar Tidak Kena Sial /Adege/Pixabay

UTARA TIMES- Tanggal 1 Suro 2022 jatuh pada tanggal 30 Julii akhir bulan sebagaimana dalam keterangan kalender jawa.

Di bulan Suro 2022 terdapat beberapa pendapat yang mengatakan jika pada bulan tersebut ada pantangan yang dianjurkan tidak dilakukan oleh masyarakat.

Tentunya bagi sebagian masyarakat sudah mengetahui terkait pantangan apa saja yang tidak boleh dilakukan pada bulan Suro 2022. Akan tetapi bisa disimak 4 hal yang jangan dilakukan pada bulan Suro tahun ini.

Perlu dipahami, Jika awal bulan atau malam 1 Suro 2022 jatuh pada hari sabtu, 30 Juli 2022/ 1 Suro 1956- Ehe/ Pahing/Marakeh dalam hitungan tanggalan jawa.

Baca Juga: Malam 1 Suro 2022 Tanggal Berapa? Berikut Info Lengkap dengan Ulasannya

Malam 1 Suro 2022 diperingati pada malam hari setelah magrib, hal ini karena pergantian hari Jawa dimulai pada saat matahari terbenam dari hari sebelumnya, bukan pada tengah malam.

Lalu pantangan apa saja yang tidak boleh dilakukan pada Suro 2022 agar tidak kena sial?

Berikut 4 pantangan yang tidak boleh dilakukan sebagaimana dilansir Utara TImes dari beberapa sumber.

1.Bepergian dari Rumah

Halaman:

Editor: Anas Bukhori


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x