Unik! Kisah Jubah Nabi Muhammad SAW yang Diberikan kepada Pengemis Bisa Sembuhkan Orang Buta

- 4 Agustus 2022, 16:20 WIB
Informasi mengenai Unik! Kisah Jubah Nabi Muhammad SAW yang Diberikan kepada Pengemis Bisa Sembuhkan Orang Buta.
Informasi mengenai Unik! Kisah Jubah Nabi Muhammad SAW yang Diberikan kepada Pengemis Bisa Sembuhkan Orang Buta. /tangkapan layar/ahlulbaitindonesia.or.id

UTARA TIMES – Berikut ini adalah uraian kisah Nabi Muhammad SAW, mengenai jubahnya yang diberikan kepada seorang pengemis.

Kisah hidup Nabi Muhammad SAW ini unik, lantaran jubah tersebut justru bisa kembali lagi ke tangan nabi.

Pada kisah Nabi Muhammad SAW ini terkandung hikmah hidup yang luar biasa dan menyiratkan bagaimana kebaikan dan berkah yang diberikan nabi kepada umatnya.

Simak uraian lengkap mengenai kisah jubah Nabi Muhammad SAW berikut ini sebagaimana yang dirangkum Utara Times dari channel Sejarah Islami.

Baca Juga: Begini Kisah Nabi Muhammad saat Dikerjai Nu’aiman, Alasannya Ingin Memberi Hadiah

Pada suatu hari, ada seorang pengemis mengetuk pintu rumah Nabi Muhammad saw. Setelah mengucapkan salam, pengemis itu berkata,  “Aku adalah pengemis yang ingin minta sedekah dari Nabi Allah,” Mendengar sapaan dan permintaan umat-Nya, nabi kemudian bersabda kepada istri beliau, yakni Aisyah Radhiyallahu Anha.

“Wahai Aisyah, berikan jubah itu kepada pengemis ini,” Aisyah Radhiyallahu Anha kemudian memberikan jubah nabi kepada pengemis tersebut.

Baca Juga: Ini Keturunan Nabi yang Selamat dari Peristiwa Karbala Pada 10 Muharram 61 H, Simak Penjelasannya

Pemberian nabi membuat pengemis sangat gembira. Pengemis langsung pergi ke pasar untuk menjualnya. Di tengah pasar yang ramai, pengemis berkata, “Siapa yang mau membeli jubah nabi Muhammad saw,”

Halaman:

Editor: Abdul Hamid

Sumber: Sejarah Islami


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x