Makna Weton Sabtu Pahing dalam Kitab Serat Centhini dan Primbon Jawa

- 8 Oktober 2022, 03:10 WIB
Makna Weton Sabtu Pahing dalam Kitab Serat Centhini dan Primbon Jawa
Makna Weton Sabtu Pahing dalam Kitab Serat Centhini dan Primbon Jawa /Ariapsa/Pixabay

Baca Juga: Link Nonton My Ice Girl Series Lengkap dengan Jadwal Tayang, Intip Keseruan Malik dan Dara

Secara umum weton Sabtu Pahing memiliki sifat mudah bergaul, suka menolong, berani, pemaaf dan bersungguh-sungguh dalam mencapai keinginan.

Namun sayang, kekurangan dari weton Sabtu Pahing adalah memiliki emosi yang mudah meledak dan cenderung ambisius.

Keberuntungan 

Weton Sabtu Pahing memiliki beberapa hari keberuntungan yaitu Rabu Legi, Kamis Pahing, Jumat Pon, Sabtu Wage, Minggu Kliwon, Senin Legi, Selasa Pahing, Rabu Pon, Kamis Wage, Jumat Kliwon, Sabtu Legi, Minggu Pahing, dan Senin Pon.

Selain itu, keistimewaan pemilik weton Sabtu Pahing adalah jumlah neptu terbesar sehingga mempengaruhi terhadap rezeki nya yang berkecukupan.

Baca Juga: Siapa Habib Syech Pelantun Ya Hanana dan Sholatun Bissalamil Mubin? Berikut Profil Lengkapnya

Terkait pekerjaan, weton Sabtu Pahing memiliki kecocokan apabila berperan sebagai pemimpin dibanding bekerja di bawah perintah orang lain mengingat sifat emosinya.

Jodoh

Dalam hubungan cinta, weton Sabtu Pahing memiliki kecocokan apabila bersanding dengan jumlah neptu weton bernilai 11 atau 16.

Halaman:

Editor: Anas Bukhori


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah