Makna Weton Selasa Kliwon dalam Kitab Serat Centhini dan Primbon Jawa: Watak, Hari Keberuntungan, Karir

- 11 Oktober 2022, 03:00 WIB
Makna Weton Selasa Kliwon dalam Kitab Serat Centhini dan Primbon Jawa: Watak, Hari Keberuntungan, Karir, dan Jodoh
Makna Weton Selasa Kliwon dalam Kitab Serat Centhini dan Primbon Jawa: Watak, Hari Keberuntungan, Karir, dan Jodoh /Kustawa Esye/

Secara umum weton Selasa Kliwon memiliki sifat pandai berbicara, setia, dan berwawasan luas yang dipengaruhi watak Pancasuda Sumur Sinamba.

Namun sayang, kekurangan dari weton Selasa Kliwon adalah emosi, ambisius, dan urakan.

Baca Juga: Prediksi PSG vs Benfica Liga Champions Pekan ke 4: Head to Head dan Susunan Pemain

Keberuntungan

Weton Selasa Kliwon memiliki beberapa hari keberuntungan yaitu Sabtu Wage, Minggu Kliwon, Senin Legi, Selasa Pahing, Rabu Pon dan Kamis Wage.

Terkait pekerjaan, weton Selasa Kliwon memiliki kecocokan apabila bekerja menggunakan otak dibanding otot atau kemampuan komunikasi yang diperjualbelikan seperti sales, marketing atau dagang.

Kendati demikian, weton Selasa Kliwon harus berhati-hati apabila bekerja di bawah perintah orang lain karena sifat buruknya yang suka membantah.

Baca Juga: Apa Arti Weton Jodoh Ketemu 20? Simak Penjelasan dalam Primbon Jawa

Jodoh

Dalam hubungan cinta, weton Selasa Kliwon memiliki kecocokan apabila bersanding dengan jumlah neptu weton bernilai 8, 13 atau 18.

Halaman:

Editor: Rosma Nur Riana


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah