Daftar Weton yang didampingi Khodam Leluhur, dikenal Sakti dan Baik Hati Menurut Primbon Jawa

- 5 April 2023, 23:35 WIB
Daftar Weton yang didampingi Khodam Leluhur, dikenal Sakti dan Baik Hati Menurut Primbon Jawa/ pixabay @darksouls1
Daftar Weton yang didampingi Khodam Leluhur, dikenal Sakti dan Baik Hati Menurut Primbon Jawa/ pixabay @darksouls1 /

UTARA TIMES Berikut ini beberapa sosok weton yang didampingi oleh khodam leluhur, dikenal memiliki budi baik dan sakti menurut primbon Jawa.

Seseorang yang memiliki salah satu dari daftar weton di bawah ini, berpotensi disukai oleh khodam leluhur.

Hal ini diakibatkan oleh wataknya yang baik hati dan suka menolong orang lain yang sedang kesusahan. Sehingga hal ini membuat khodam leluhur tertarik untuk mendampingi weton ini.

 

Dari total 35 jenis weton kelahiran, hanya ada beberapa sosok weton saja yang disukai oleh khodam pelindung leluhur ini.

Baca Juga: 10 Tanggal Lahir Punya Aura Bagus, Bakal Sukses dan Punya Masa Depan Cerah

Lantas siapakah orang yang sangat beruntung tersebut?

Dilansir Utara Times dari berbagai sumber, berikut weton yang dapat membuat khodam leluhur tertarik dan menyukainya.

- Selasa wage

 

Kelahiran weton Selasa wage dinaungi oleh watak Pendito Kang Lelaku, Lakuning Geni, dan Mantri Sinaroja.

Baca Juga: 10 Referensi Soto di Kota Gianyar Bali Paling Enak dan Dijamin Maknyus, Yuk Cek Alamatnya

Dari kombinasi tiga naungan tersebut, dapat dilihat jika mrupakan sosok yang lemah lembut, baik, dan sabar.

Di sisi lain weton Selasa wage juga sosok yang memiliki budi pekerti yang bagus, suka memberi, dan hobi menolong orang lain.

- Minggu legi

 

Weton Minggu legi memiliki neptu 10. Ia merupakan orang yang dinaungi oleh watak Pendito Mbangun Teki.

Baca Juga: Catat, Ini Amalan Penting di Malam Nuzulul Quran Ramadhan 2023

Yang maknanya, kelahiran Minggu legi adalah pribadi yang menjadi tempat curhat orang lain, tempatnya meminta saran dan nasihat atas permasalahan yang terjadi.

Maka dari itu, ia juga tumbuh sebagai orang yang sangat cerdas, memiliki intelektualitas yang bagus, dan pandai membaca medan kehidupan dengan baik.

- Selasa pon

Kepribadian orang yang lahir pada hari Selasa pada pasaran pon ini mengacu pada watak Pendito Mbangun Teki.

Baca Juga: Siapa Nama Kuda di Toy Story 2? Simak Kisah Lengkap Kuda yang Tak Pernah Bicara 

Oleh karena itu, sama dengan kelahiran Minggu legi, Selasa pon juga menjadi salah satu orang yang bakal dituju untuk dimintai saran dan nasihat atas permasalahan yang dialami oleh orang disekitarnya.

Itulah beberapa orang yang memiliki weton kelahiran yang disukai oleh khodam leluhur di atas, menurut primbon Jawa.***

Editor: Nur Umar


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah