Kalender Jawa Hari Ini Rabu 7 Juni 2023, Lengkap dengan Pasaran, Wuku dan Keistimewaan Weton Hari Ini

- 7 Juni 2023, 02:00 WIB
Kalender Jawa Hari Ini Rabu 7 Juni 2023, Lengkap dengan Pasaran, Wuku dan Keistimewaan Weton Hari Ini
Kalender Jawa Hari Ini Rabu 7 Juni 2023, Lengkap dengan Pasaran, Wuku dan Keistimewaan Weton Hari Ini /memed_nurrohmad/Pixabay

UTARA TIMES – Berikut ulasan mengenai kalender Jawa Rabu 7 Juni 2023, disertai dengan cara pasaran, wuku dan keistimewaan weton hari ini.

Perhitungan Kalender Jawa hari ini berdasarkan perhitungan kitab Primbon Jawa kuno meliputi pasaran, wuku dan weton Rabu 7 Juni 2023.

Kalender Jawa hari ini Rabu 7 Juni 2023 bertepatan dengan 17 Dulkaidah 1957-Ehe dengan pasaran Wage, wuku Wukir dan weton Rabu Wage.

Weton Rabu Wage memiliki jumlah neptu 11 yang terdiri dari Rabu 7 dan pasaran Wage 4.

Baca Juga: Waspada! 8 Weton ini dikenal Pendiam Namun Mematikan, Anteng Nanging Mbebayani

Berikut penjelasan mengenai Kalender Jawa hari ini;

Tanggal Masehi: 7 Juni 2023

Tanggal Jawa: 18 Dulkaidah 1957-Ehe 

Hari Jawa: Rabu Budha 

Pasaran: Wage 

Wuku: Wukir 

Baca Juga: Ngeri! ini Daftar Weton yang Menarik Perhatian Khodam Singo Turu, Mudah Tersulut Amarahnya

Weton: Rabu Wage

Jumlah Neptu: 11

Keistimewaan Weton Rabu Wage

Berdasarkan Primbon Jawa Weton Rabu Wage memiliki karakter di bawah naungan Pancasuda Sumur Sinaba yang artinya berwawasan luas.

Baca Juga: Sangat Menggugah Selera! Inilah 3 Tempat Makan Seafood yang Enak di Medan

Secara umum weton Rabu Wage memiliki sifat yang periang, penurut, bertanggung jawab serta mudah bergaul dengan kemampuan komunikasi yang baik.

Dari sifat baik tersebut, tidak heran apabila weton Rabu Wage memiliki banyak teman dalam kehidupan sehari-hari.

Meskipun demikian, weton Rabu Wage memiliki sifat buruk yaitu angkuh, pendendam dan suka membantah.

Terkait karier, weton Rabu Wage memiliki kecocokan apabila bekerja sebagai karyawan, pengajar, trainner, marketing atau hal-hal yang bekerja di bawah perintah orang lain.

Baca Juga: Sangat Menggugah Selera! Inilah 3 Tempat Makan Seafood yang Enak di Medan

Sementara untuk jodoh, weton Rabu Wage memiliki kecocokan apabila bersanding dengan seseorang yang memiliki jumlah neptu 8, 13 atau 18.

Jumlah neptu tersebut ada pada weton Selasa Legi, Kamis Legi, dan Minggu Kliwon.

Disclaimer: artikel ini hanya berisi ramalan berdasarkan ilmu Primbon Jawa, dan tidak menentukan nasib seseorang.

Demikian itulah ulasan mengenai Kalender Jawa hari ini Rabu 7 Juni 2023 disertai dengan Pasaran, Wuku dan keistimewaan Weton.***

Editor: Anas Bukhori


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x