Kalender Jawa, 2 November 2023 Weton, Wuku Apa, Neptunya Berapa?

- 1 November 2023, 15:10 WIB
Ilustrasi Kalender, Kalender Jawa, 2 November 2023 Weton, Wuku Apa, Neptunya Berapa?/freepik/freepik
Ilustrasi Kalender, Kalender Jawa, 2 November 2023 Weton, Wuku Apa, Neptunya Berapa?/freepik/freepik /

UTARA TIMES - Kalender jawa, untuk tanggal 2 November 2023 lengkap dengan weton, wuku hingga neptu mengacu pada perhitungan primbon.

Mengutip dari beberapa sumber buku primbon, hari pasaran pada 2 November 2023 ini jatuh pada pasaran Pahing di hari Kamis.

Sementara itu, untuk weton sendiri tanggal 2 November 2023 ini berada pada weton Kamis Pahing dan wuku Prabangkat.

Lantas berapa neptu dari weton Kamis Pahing di 2 November 2023?

Baca Juga: Turun Harga! Ini Daftar Harga BBM di SPBU Pertamina Seluruh Provinsi di Tanah Air

Weton Kamis Pahing adalah salah satu weton dalam kalender Jawa yang memiliki keistimewaan tersendiri. Salah satunya adalah neptu dimana jumlahnya terbilang besar yakni 17.

Selain itu, berikut adalah beberapa keistimewaan weton Kamis Pahing:

Karier:

Karier yang bagus dan mampu memperoleh banyak uang: Menurut primbon Jawa, orang yang lahir di Kamis Pahing memiliki karier yang bagus dan mampu memperoleh banyak uang dari hal yang mereka kerjakan.

Baca Juga: Welcome November 2023, Ini 20 Ucapan dan Kata-kata Motivasi Penuh Semangat di Bulan Kelahiran

Halaman:

Editor: Nur Umar


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah