Jadwal Buka Puasa Rajab 2023 untuk wilayah Jakarta, Semarang, Bandung Hingga Surabaya

24 Januari 2023, 14:30 WIB
ilustrasi buka puasa. Jadwal Buka Puasa Rajab 2023 untuk wilayah Jakarta, Semarang, Bandung Hingga Surabaya /

UTARA TIMES – Berikut informasi tentang jadwal buka puasa Rajab 2023 untuk wilayah Jakarta, Semarang, Bandung hingga Surabaya.

Jelang hari kedua puasa Rajab 2023, jadwal buka puasa Rajab 2023 untuk wilayah Jakarta, Semarang, Bandung hingga Surabaya akan berguna bagi Anda yang menjalankannya.

Adapun jadwal buka puasa Rajab 2023 dalam ulasan berikut akan mencakup beberapa wilayah Indonesia seperti penjelasan di atas.

Cek jadwal buka puasa Rajab 2023 untuk wilayah Jakarta, Semarang, Bandung hingga Surabaya.

Baca Juga: Ini Jadwal Buka Puasa Rajab 2023 Wilayah Jakarta Hari Ini Selasa, 24 Januari 2023

Bulan Rajab merupakan salah satu bulan istimewa yang berada dalam urutan ketujuh dalam penanggalan kalender Hijriah.

Salah satu amalan yang biasa dilakukan di bulan Rajab yaitu puasa Sunnah Rajab yang dilakukan selama 10 hari.

Puasa Rajab sebainya dilaksanakan pada hari-hari yang diutamakan dalam bulan Rajab. Seperti pada ayyâmul bîdh (tanggal 13, 14, dan 15), hari Senin, Kamis, dan Jumat. Puasa Rajab juga bisa dilaksanakan dengan satu hari berpuasa dan satu hari tidak.

Niat Puasa Rajab

Baca Juga: Prediksi Skor Persik vs Madura United: H2H, Susunan Pemain, Prediksi Skor dan Link Nonton

Allahumma laka shumtu wa bika amantu wa’ala rizqika afthartu. Birrahmatika yaa arhamar roohimin.

Artinya: “Ya Allah, untuk-Mu aku berpuasa, dan kepada-Mu aku beriman, dan dengan rezeki-Mu aku berbuka. Dengan rahmat-Mu wahai yang Maha Pengasih dan Penyayang.”

Berikut jadwal buka puasa untuk wilayah Jakarta, Semarang, Bandung hingga Surabaya:

Jakarta dan Sekitarnya

Baca Juga: Jadwal Sholat dan Waktu Buka Puasa Rajab 2023 Wilayah Bogor dan Depok Hari ini

Maghrib pukul 18.20 WIB (Buka Puasa)

Isya pukul 19.33 WIB

Bandung dan sekitarnya

Maghrib pukul 18.18 WIB (Buka Puasa)

Isya pukul 19.31 WIB

Semarang dan sekitarnya

Maghrib pukul 18.07 WIB (Buka Puasa)

Baca Juga: Auto Sugih! Inilah 12 Tanggal Lahir yang Bakal Sukses dan Panen Rezeki Awal Februari 2023 Menurut Primbon

Isya pukul pukul 19.19 WIB

Surabaya dan sekitarnya

Maghrib pukul 17.58 WIB (Buka Puasa)

Isya pukul 19.11 WIB

Nah, itulah jadwal buka puasa Rajab 2023 untuk wilayah Jakarta, Semarang, Bandung hingga Surabaya.***

Editor: Nur Umar

Tags

Terkini

Terpopuler