404 Not Found Artinya? Berikut Tanggapan dr. Tirta Tentang Mural Jokowi

- 15 Agustus 2021, 14:00 WIB
Mural Jokowi yang menampilkan wajah mirip Presiden Jokowi dihapus. Polisi langsung gerak cepat dengan menghapus mural tersebut.
Mural Jokowi yang menampilkan wajah mirip Presiden Jokowi dihapus. Polisi langsung gerak cepat dengan menghapus mural tersebut. /Twitter.com/@milikandi/

UTARA TIMES - Baru-baru ini, di Indonesia sedang dihebohkan dengan mural bergambar wajah Jokowi dengan tulisan menutupi bagian mata 404 Not Found.

Dengan kejadian tersebut, aparat langsung bertindak dengan melakukan penghapusan, serta menutup kembali dengan cat hitam.

Bahkan pembuat mural bergambar wajah Jokowi dengan tulisan menutupi bagian mata 404 Not Found sedang diburu Polisi.

Baca Juga: Polisi Cari Pembuat Mural ‘Jokowi 404: Not Found’: Presiden Lambang Negara

Namun apa sebenarnya arti dari angka 404 Not Found, dan kenapa menjadi sensitif bagi pemerintah khusunya Indonesia?.

Perlu diketahui, dalam dunia internet, 404 merupakan kode HTTP yang artinya laman tidak ditemukan alias kosong.

Dikutip Utara Times pada laman Wikipedia, 404 artinya tidak ditemukan atau kesalahan, merupakan HTTP kode respons standar jaringan komunikasi bahwa browser mampu berkomunikasi dengan diberikan server, tetapi server tidak dapat menemukan apa yang diminta.

Kekosongan tersebut dianggap sebagai kesalahan komunikasi dari server data.

Baca Juga: 10 Twibbon HUT RI ke-76 Terbaru untuk Dipasang sebagai Bingkai Foto 17 Agustus 2021

Halaman:

Editor: Rosma Nur Riana

Sumber: Instagram @dr.tirta


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah