Info Terbaru PIP Cair Bulan Oktober 2021? Kuota Tersisa 267 Ribu, Segera Cek Penerima SD, SMP, SMA!

- 1 Oktober 2021, 10:50 WIB
Info Terbaru PIP Cair Bulan Oktober 2021? Kuota Tersisa 267 Ribu, Segera Cek Penerima SD, SMP, SMA!
Info Terbaru PIP Cair Bulan Oktober 2021? Kuota Tersisa 267 Ribu, Segera Cek Penerima SD, SMP, SMA! / Pixabay/stevepb

UTARA TIMES – Jadwal pencairan dana Program Indonesia Pintar (PIP) 2021 saat ini masih menjadi pertanyaan besar.

Pasalnya penyaluran dana PIP 2021 belum 100 persen. Bantuan ini mulai dicairkan sejak Juli kemarin dan akan berlanjut pada bulan Oktober ini.

Seperti yang sudah diketahui, PIP 2021 sendiri menargetkan lebih dari 17 ribu pelajar di Indonesia. Namun hingga kini pencairan dananya masih 97,53 persen.

Baca Juga: Koleksi Twibbon dan Ucapan Selamat Hari Batik Nasional 2021, Tegaskan Jiwa Budaya Nusantara 2 Oktober 2021

Sehingga berdasarkan laman PIP Kemdikbud, masih ada kuota lebih dari 267 ribu pelajar yang belum menerima dana bantuan tersebut.

Sementara itu, nominal dana yang akan diterima berbeda-beda sesuai dengan tingkat pendidikannya masing-masing.

Adapun untuk rincian besaran dana PIP Oktober 2021 seperti berikut ini.

Baca Juga: Prediksi Burnley vs Norwich City pada Liga Inggris 2021 2022, Sabtu 2 Oktober 2021

Tingkat pendidikan SD sederajat akan menerima PIP 2021 Rpr450 ribu pee tahun dengan dua kali pencairan.

Sementara jenjang SMP sederajat mendapatkan Rp225 ribu per semester atau Rp450 ribu per tahun.

Halaman:

Editor: Nur Umar

Sumber: PIP Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x