Profil dan Biodata Fida Gunung Semeru, Bocah Berkerudung yang Mendunia Usai Video Letusan Tersebar

- 10 Desember 2021, 20:50 WIB
Profil dan Biodata Fida Gunung Semeru, Bocah Berkerudung yang Mendunia Usai Video Letusan Tersebar
Profil dan Biodata Fida Gunung Semeru, Bocah Berkerudung yang Mendunia Usai Video Letusan Tersebar /Tangkap Layar Facebook Little Project

UTARA TIMES - Simak profil dan biodata Fida Gunung Semeru singkat di sini, bocah berkerudung yang mendunia usai video letusan tersebar.

Profil dan biodata Fida Gunung Semeru kembali menjadi sorotan baru-baru ini. Pasalnya video bocah berkerudung tersebut saat menyelamatkan diri dari letusan dikabarkan telah mendunia. 

Oleh karena itu, perhatikan profil dan biodata Fida Gunung Semeru di sini, lengkap ulasan video bocah berkerudung yang lari menyelematkan diri saat letusan terjadi pada 4 Desember 2021 kemarin.

Pada awalnya laman Instagram Little Project (@littleproject.idn) mengunggah foto dengan caption apakah orang-orang masih ingat video Fida yang mendunia saat letusan Gunung Semeru. 

Baca Juga: Profil Biodata Rumini dan Salamah, Ditemukan Meninggal Berpelukan saat Erupsi Gunung Semeru, Ini Kisahnya!

Lantas siapa Fida yang dimaksud dalam video tersebut?

Dalam hal ini, Fida adalah sosok bocah perempuan berusia sekitar 7 tahun.

Fida sempat terekam kamera saat berlari menyelamatkan diri dari erupsi Gunung Semeru dengan latar belakang asap tebal. 

Saat itu Fida terlihat mengenakan pakaian biru berkerudung dan berlari ketakutan bersama anak laki-laki di belakangnya.

Halaman:

Editor: Anas Bukhori


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x