Kronologi Kerusuhan di Babarsari Yogyakarta, Ternyata Bermula Karena Hal Ini

- 4 Juli 2022, 17:10 WIB
Kronologi Kerusuhan di Babarsari Yogyakarta, Ternyata Bermula Karena Hal Ini
Kronologi Kerusuhan di Babarsari Yogyakarta, Ternyata Bermula Karena Hal Ini /Tangkapan layar twitter @txtfromjogja

UTARA TIMES – Kerusuhan telah terjadi di Babarsari Yogyakarta pada 4 Juli 2022.

Kerusuhan di Babarsari Yogyakarta tersebut hingga kini menjadi trending topik Twitter.

Kerusuhan tersebut tak terjadi di Babarsari saja, akan tetapi menjalar ke Seturan Yogyakarta.

Lantas bagaimana kronologi kerusuhan yang terjadi di Babarsari Yogyakarta?

Baca Juga: Kerusuhan di Babarsari Yogyakarta Kembali Memanas, Begini Kondisi Terbarunya

Berdasarkan informasi yang beredar di media sosial, kerusuhan ini terjadi karena salah sasaran.

Akun Twitter @charistommh menjelaskan bahwa kerusuhan tersebut bermula ketika tanggal 2 Juli 2022.

Pada hari tersebut, oknum asal NTT menghancurkan fasilitas tempat karaoke dan tidak mau membayar.

Baca Juga: Dugaan Kronologi Kerusuhan Babarsari, Seturan Jogja Hingga Trending Twitter

Setelah itu, oknum yang berasal dari Maluku pun menghajar orang yang berasa dari NTT.

Tak terima dihajar, oknum dari NTT pun lantas pulang dan kembali membawa kelompoknya.

Kericuhan terjadi antara kelompok NTT dan Maluku di tempat karaoke Babarsari Yogyakarta.

Baca Juga: Melanesia, Mengenal Daerah Mana Saja yang Termasuk Ras Melanesia di Indonesia

Tak hanya di situ, kelompok asal NTT pun mendatangi tempat kos kelompok Maluku.

Namun, kelompok NTT salah sasaran membacok tangan mahasiswa asal Papua hingga putus.

Kendati demikian, hingga kini pihak kepolisian setempat belum memberikan kronologi kerusuhan di Babarsari Yogyakarta.***

Editor: Nur Umar


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x