Inilah Kronologi Asli Hasil Rekonstruksi di Rumah Tersangka Ferdy Sambo

- 31 Agustus 2022, 10:15 WIB
Inilah Kronologi Asli Hasil Rekonstruksi di Rumah Tersangka Ferdy Sambo…
Inilah Kronologi Asli Hasil Rekonstruksi di Rumah Tersangka Ferdy Sambo… /POlri TV Radio/YouTube

UTARA TIMES- Inilah kronologi asli hasil rekonstruksi di Rumah tersangka Ferdy Sambo yang dibuat dengan video animasi oleh Divisi Humas Polri.

Video animasi hasil rekonstruksi di Rumah tersangka Ferdy Sambo disebar oleh Humas Polri kepada Wartawan sebagaimana dikutip Utaratimes.com pada Selasa Malam, 30 Agustus 2022.

Polri telah menetapkan 5 tersangka, yakni: Ferdy Sambo (FS), Putri Candrawathi (PC), Bharada Richard Eliezer atau Bharada E, Bripka Ricky Rizal alias Bripka RR, dan Kuat Maruf (KM).

Berikut kronologi asli hasil rekonstruksi di Rumah tersangka Ferdy Sambo sesuai dengan urutan waktu kejadiannya.

Baca Juga: Kemewahan Rumah Ferdy Sambo Terlihat dalam Rekonstruksi Pembunuhan Brigadir J, Bikin Gagal Fokus!

Pukul 17.06.54 WIB: PC, Bharada E, Bripka RR, KM serta almarhum Brigadir Yosua perjalanan dari Seguling ke Duren Tiga.

Pukul 17.06.59 WIB: Rombongan turun dari kendaraan.

Pukul 17.07.00 WIB: PC Menuju Kamar diantar oleh KM

Pukul 17.08.39 WIB: RE naik ke lantai 2 melalui tangga besi menuju kamar PC

Halaman:

Editor: Anas Bukhori


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x