Effendi Simbolon Minta Maaf, Ini Respon Kepala Staff Angkatan Darat

- 14 September 2022, 20:55 WIB
Effendi Simbolon Minta Maaf, Ini Respon Kepala Staff Angkatan Darat
Effendi Simbolon Minta Maaf, Ini Respon Kepala Staff Angkatan Darat /Antara

Baca Juga: Kisah Nasrudin Hoja Ketiban Rezeki, Dapat 100 Keping Uang Dinar, Kuda, dan Baju Baru, Kok Bisa?

"Ini yang tidak boleh diganggu. Kami TNI AD melaksanakan tugas-tugas baik di daerah operasi maupun tugas-tugas lainnya untuk membantu rakyat ini luar biasa. Kasihan prajurit-prajurit kita," tuturnya.

Dudung yakin apa yang disampaikan Effendi Simbolon berkenaan TNI gerombolan tidak mewakili sebagai anggota dewan. Apalagi mewakili partai PDI Perjuangan.

"Saya yakin bahwa yang disampaikan Pak Effendi Simbolon tidak mewakili anggota Dewan,” ucapnya.

Baca Juga: Berikut 4 Alasan Kenapa Harus Nonton Film Mendarat Darurat di Bioskop

“Apalagi mewakili partai. Setahu saya PDI Perjuangan itu betul-betul sangat dekat dengan TNI AD, selalu perhatian kepada wong cilik," ujarnya.

"Tidak mungkin mewakili partai maupun mewakili anggota dewan. Anggota Komisi I semuanya baik, semua baik, setahu saya baik,” jelasnya.

“Karena selama ini kami mengikuti RDP itu hal-hal baik yang disampaikan," pungkasnya.

Baca Juga: Jadwal Acara TV Indosiar Hari Ini Kamis 15 September 2022, Ada BRI Liga 1 Persebaya vs Rans Nusantara

Demikian permintaan maaf Effendi Simbolon yang direspon oleh KSAD Jenderal TNI Dudung Abdurrahman.***

Halaman:

Editor: Rosma Nur Riana

Sumber: PMJ News


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah