Titik Lokasi Rambu Putar Balik dan Macet Jalur Pantura pada Mudik Lebaran 2023, Indramayu sampai Cirebon

- 16 April 2023, 03:49 WIB
Ilustrasi mudik. Titik Lokasi Rambu Putar Balik dan Macet Jalur Pantura pada Mudik Lebaran 2023, Indramayu sampai Cirebon
Ilustrasi mudik. Titik Lokasi Rambu Putar Balik dan Macet Jalur Pantura pada Mudik Lebaran 2023, Indramayu sampai Cirebon /Pikiran Rakyat/Abdul Muhaemin/

UTARA TIMES - Berikut ini titik lokasi macet juga rambu lalu lintas putar balik atau u turn di jalur pantura Indramayu dan Cirebon ada mudik lebaran 2023

Pada arus lalu lintas momen mudik lebaran 2023 ini terdapat titik lokasi untuk rambu putar balik atau u turn sepanjang jalur pantura khusunya Indramayu dan Cirebon yang juga terdapat pusat macet pada jalur artileri tersebut

Diketahui bahwa terdapat 178 titik lokasi untuk u turn atau rambu putar balik jalur pantura Indramayu yang ditutup dan ada 36 buah u-turn yang akan dibuka di jalur pantura pada mudik lebaran 2023 juga terdapat tempat biasa terjadi pemadatan kendaraan atau macet sampai Cirebon

 

Dan inilah titik lokasi dari rambu putar balik lalu lintas atau u turn juga titik macet di sepanjang jalur pantura Indramayu juga Cirebon ada momen mudik lebaran 2023;

Baca Juga: Catat! Ini Rambu Putar Balik di Jalur Pantura Indramayu pada Mudik Lebaran 2023, Ini Lokasi Daftar U-Turnnya

Pertama, di kecamatan Sukra meliputi Masjid Sukra Wetan, PLTU Sumuradem dan Sasakan Jerukan.

Kecamatan Patrol meliputi, BRI Sukahaji, RSUD MA Sentot dan BMJ Sukahaji.

Kecamatan Kandanghaur diantaranya, Pasar Cilet, Pertamina Cilet, Ganesa Operations, Puskesmas Kandanghaur, Pabean Ilir, Masjid Eretan Al-Ikhlas, Margahayu, Balai Desa Kertawinangun, Bekas RM Dian Sari.

Halaman:

Editor: Nur Umar


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x