Quarter Final: Greysia/Apriyani Rebut Tiket Semifinal Yonex Thailand Open 2021 dari Malaysia

- 15 Januari 2021, 21:48 WIB
Greysia Polii dan Apriani Rahayu lolos ke semifinal Yonex Thailand Open 2021
Greysia Polii dan Apriani Rahayu lolos ke semifinal Yonex Thailand Open 2021 /badmintonindonesia.org

Tak ada perlawanan yang cukup sengit, pasangan Pearly/Thinaah akhirnya menyerah di set kedua dengan skor 21-12 dari Greysia/Apriyani.

Baca Juga: Gagalkan Langkah Denmark, Ginting Amankan Tiket Semifinal Yonex Thailand Open 2021

Baca Juga: Penulis 'My Lecturer My Husband' Akui Tokoh Arya Terinspirasi dari Lay EXO

Dengan hasil ini, ganda putri Indonesia yang menjadi unggulan kelima ini berhasil melaju ke babak semifinal Yonex Thailand Open 2021.***

Halaman:

Editor: Rosma Nur Riana

Sumber: Badminton Indonesia


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah