Daftar Atlet Indonesia di 8 Cabang Olahraga yang Akan Berlaga di Olimpiade Tokyo 2020

- 24 Juni 2021, 09:16 WIB
Ilustrasi: Olimpiade Tokyo
Ilustrasi: Olimpiade Tokyo /Please Don't sell My Artwork AS IS /Pixabay

UTARA TIMES - Di tengah pandemi, Olimpiade Tokyo 2020 yang sempat tertunda akhirnya akan segera digelar pada Juli 2021 mendatang.

Dijadwalkan para atlet Indonesia di 8 cabang olahraga akan berangkat untuk bertanding di Olimpiade Tokyo 2020 pada awal Juli 2021 mendatang.

Hingga sampai dengan saat ini, ada total 26 atlet yg berhasil memastikan dirinya lolos ke Olimpiade Tokyo 2020, di 8 cabang olahraga dan 19 nomor.

Baca Juga: Update Lengkap! Kode Redeem FF 'Free Fire' Hari ini 24 Juni 2021, Dapatkan Skin Pet Shiba!

Berikut adalah daftar para atlet Indonesia di 8 cabang olahraga yang akan berlaga di Olimpiade Tokyo 2020.

1. Archery (Panahan)

  • Riau Ega Agatha Salsadila (Mix Team, Mens Team & Mens Single)
  • Alvianto Bagas Prastiyadi (Mens Team & Mens Single)
  • Arif Dwi Pangestu (Mens Team & Mens Single)
  • Diananda Chorunnisa (Womens Single & Mix Team)

Baca Juga: Hasil Pertandingan EURO 2021 Jerman vs Hungaria, 24 Juni 2021: Imbang 2 – 2, Nemzeti Tizenegy Tersingkir

2. Atletic

  • Lalu Muhammad Zohri (Mens 100 M)
  • Alvin Tehupeiory (Womens 100 M)

3. Badminton

Halaman:

Editor: Rosma Nur Riana


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah