Menanti Permaninan Apik Striker Timnas Indonesia U-23 yang Mentas di Liga Belanda

- 29 Oktober 2021, 11:20 WIB
 Menanti Permaninan Apik Striker Timnas Indonesia U-23 yang Mentas di Liga Belanda
Menanti Permaninan Apik Striker Timnas Indonesia U-23 yang Mentas di Liga Belanda /Instagram @baguskahfiii

UTARA TIMESStriker Timnas Indonsia U 23 yang bermain untuk FC Utrech di Liga Belanda, Bagus Kahfi belum mampu menjunjukan permainan apiknya pada pertemuan pertama Kualifikasi Piala Asia 2022 kala bersua Australia.

Padahal, dalam pertandingan uji coba menghadapi Tajikistan U 23 di Stadion Central Republican, Dushanbe, Selasa 19 Oktober 2021, jebolan Garuda Select itu mampu mencetak gol kemenangan untuk Timnas Indonesia U 23.

Sebagaimana diketahui pada pertemuan pertama Grup G Kualifikasi Piala Asia U 23 2022, Selasa 26 Oktober 2021. Timnas Indonesia U-23 kalah 2-3 atas Australia U-23. Bagus dan kawan-kawan digempur habis-habisan anak asuh Trevor Morgan.

Baca Juga: Sejarah Peringatan 5 November sebagai Hari Cinta Puspa dan Satwa Nasional

Australia U-23 lebih dulu unggul dua gol yang masing-masing dicetak Marc Tokich (53') dan Patrick Wood (59'). Lalu, Timnas Indonesia U-23 berhasil memperkecil kedudukan melalui sepakan indah yang dilesatkan Witan Sulaeman (68').

Kemudian, pada menit ke-77 Australia U-23 kembali menambah golnya melalui aksi Jacob Italiano. Anak asuh Shin Tae-yong tidak menyerah hanya sampai disitu, dimenit ke-84 Taufik Hidayat berhasil mencatatkan namanya di papan skor.

Baca Juga: Prediksi Line Up dan Skor Liga Inggris 2021 Pada 30 Oktober 2021: Leicester City vs Arsenal

Prediksi Susunan Pemain Timnas Indonesia U-23 nanti malam:

Kiper: Ernando

Bek: Arhan, Asnawi, Ridho, Dewangga

Halaman:

Editor: Nur Umar


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x