Jelang Final AFF Indonesia vs Thailand, Pelatih Thailand Alexander Polking, Indonesia Berbeda dari Vietnam

- 27 Desember 2021, 18:21 WIB
Jelang Final AFF Indonesia vs Thailand 2021, Pelatih Thailand Alexander Polking, Indonesia Lawan berbeda dari Vietnam
Jelang Final AFF Indonesia vs Thailand 2021, Pelatih Thailand Alexander Polking, Indonesia Lawan berbeda dari Vietnam /Kolase dari Twitter @manopolking/Instagram @pssi/

UTARA TIMES- Alexander Polking, Pelatih Thailand asal brasil keturunan jerman sebut lawan Indonesia adalah hal yang tak nyaman di Final Piala AFF 2020

Sebelumnya, Thailand masuk ke final setelah menahan imbang Vietnam pada leg 2 semifinal AFF dengan skor 0-0.

Thailand bermain bertahan dengan baik saat mengahadapi juara bertahan Vietnam, mengingat sudah unggul 2-0 pada leg pertama yang membuat Alexander Polking bangga.

Alexander polking, pelatih Thailand menyebut bahwa Timnas Thailand bukanlah tipe tim bertahan sehingga cukup gugup saat menerapkan posisi bertahan.

Baca Juga: Kenapa Winson Reynaldi dan Ericko Lim Duel di Arena Oktagon? Ternyata karena Masalah Ini

Menjelang laga final Piala AFF 2020 pada Rabu 29 Desember 2021di National Stadium melawan Indonesia, Alexander Polking menyebut Timnas Indonesia berbeda dengan melawan Vietnam.

Ia mengaku sangat tidak nyaman melawan tim sekelas Indonesia di final AFF 2020.

Indonesia sendiri masuk ke final setelah mengalahkan tuan rumah pada leg 2 semifinal dengan skor 4-2.

Sebelumnya Timnas Indonesia pada leg pertama karena hasil 1-1 dan menjadikan agregat 5-3 atas Singapura.

Halaman:

Editor: Anas Bukhori


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x