Didera Cedera dan Mundur dari Timnas China, Shi Yuqi Melatih Bulutangkis di Sekolah Dasar

- 22 Januari 2022, 09:45 WIB
Shi Yuqi, / @shiyuqi.official
Shi Yuqi, / @shiyuqi.official /

UTARA TIMES - Tunggal Putra China, Shi Yuqi membuat kejutan tampil melatih anak SD setelah rumor dirinya tidak lagi menjadi bagian tim nasional China.

Shi Yuqi tidak lagi menjadi bagian tim nasional lantaran bersitegang dengan Asosiasi Bulutangkis China (CBA).

Bahkan sebelumnya, sebuah informasi menyebut Shi Yuqi pernah menjalani sanksi penangguhan pembatasan gerak di mata publik termasuk di media sosial.

Baca Juga: Jadwal Pendaftaran SIP Polri 2022 untuk S1, S2 dan SMA Sederajat, Lengkap dengan Syarat dan Link Daftarnya

Diduga cedera ligamen yang ia dapat sewaktu turnamen Indonesia Open 2019 menjadi penyebab.

Baca Juga: Ini Kompilasi Link Twibbon Tahun Baru Imlek 2022 Terpopuler, Cocok untuk Dibagikan di WA Story dan Instagram

Cedera tersebut kambuh saat turnamen Thomas Cup 2020 kala China melawan Jepang.

Baca Juga: Arti Mimpi Bertemu Ular Besar Menurut Primbon Jawa, Simak! Ini Penjelasan Mbah Yadi

Shi Yuqi terpaksa mundur saat set ke dua dengan keunggulan Kento Momota 5-20.

Halaman:

Editor: Rosma Nur Riana


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x