Usai Pertandingan MotoGP 2022 Mandalika, Petugas Kebersihan Mengeluh Banyak Sampah Ditinggalkan

- 23 Maret 2022, 13:55 WIB
Berikut penampakan sampah-sampah yang ditinggalkan oleh para penonton usai balapan MotoGp usai
Berikut penampakan sampah-sampah yang ditinggalkan oleh para penonton usai balapan MotoGp usai /Twitter/@Muhammad_Getar

Getar yang saat itu bertugas di zona utara tribun B tidak bisa membayangkan bagaimana teman-temannya yang bertugas di zona A mendapatkan lebih banyak sampah darinya.

Baca Juga: Trailer A Business Proposal Episode 9: Kencan Buta Shin Ha Ri dan Kang Tae Mu Mengalami Hambatan

Dengan jumlah kurang lebih 500 petugas, yang sebagian dari WBSK dan rekrutan baru.

Getar juga menjelaskan petuga yang bekerja dibagi menjadi dua shift.

Long shift pukul 06.00-18.00 dan short shift 17.00-24.00 waktu setempat.

Sementara Getar yang saat itu bertugas di short shift. Tepat setelah race berakhir memang menghasilkan sampah lebih banyak dari waktu-waktu sebelumnya.

Baca Juga: A Business Proposal Episode 8: Ahn Hye Seop dan Kim Se Jeong Akhinya Kencan

Getar mengatakan bahwa cuitan nya ini tidak bertujuan untuk menjelek-jelekkan sirkuit tersebut.

Ia yang lahir dan tumbuh di sekitar sirkuit malah bangga dengan adanya sirkuit bertaraf internasional ini.

Baca Juga: Link Live Streaming Swiss Open 2022 Hari ini Rabu, 23 Maret 2022, Tayang di TV Mana? Berikut Informasi Lengkap

Halaman:

Editor: Rosma Nur Riana

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x