Kalender Lengkap Fase Group Liga Champions 2022-2023, dari Melawan Mantan Klub hingga Kuatnya Real Madird

- 27 Agustus 2022, 04:25 WIB
Kalender Lengkap Fase Group Liga Champions 2022-2023, dari Melawan Mantan Klub hingga Masih Kuatnya Dominasi Real Madrid
Kalender Lengkap Fase Group Liga Champions 2022-2023, dari Melawan Mantan Klub hingga Masih Kuatnya Dominasi Real Madrid /REUTERS/Murad Sezer/

UTARA TIMES Berikut kalender lengkap Liga Champions 2022-2023, hasil dari drawing resmi fase group UCL.

Kalender lengkap Fase group liga Champions 2022-2023 resmi dirilis di Istanbul Turki pada Kamis, 25 Agustus 2022.

Dua tim unggulan yang lolos otomatis dengan status juara bertahan dan juara Liga Europa adalah Real Madrid (Liga Champions) dan Eintracht Frankfurt (Liga Europa).

Yang menarik di fase group Liga Champions nantinya, akan ada beberapa pemain yang akan reuni melawan klub sebelumnya.

Baca Juga: Hasil Drawing Liga Champions 2022-2023: Barca Masuk Grup Neraka, Simak Informasi Lengkapnya Disini

Di group C ada Strikter andalan Barcelona, Robert Lewandoski yang akan bertanding melawan mantap klub yang telah membesarkan namanya, Bayern Munchen.

Selain itu, di group G ada Erling Halland yang akan melawan mantan klubnya Borrusia Dortmund di fase group Liga Champions.

Di fase group ini Real Madrid yang berada di group F melawan klub yang relatif masih rendah secara statistik dan kualitas permainan. Apalagi melawan sang raja Eropa.

Para penggemar Liga Champions tentu mengunggulkan Real Madrid dalam babak penyisihan Group melawan tim yang dianggap “kecil”.

Halaman:

Editor: Anas Bukhori


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah