Jadwal Voli Dunia Putri FIVB 2022 Pekan Pertama 23-25 September 2022: Pembukaan Ada Polandia vs Kroasia

- 21 September 2022, 02:50 WIB
Jadwal Voli Dunia Putri FIVB 2022 Pekan Pertama 23-25 September 2022: Pembukaan Ada Polandia vs Kroasia
Jadwal Voli Dunia Putri FIVB 2022 Pekan Pertama 23-25 September 2022: Pembukaan Ada Polandia vs Kroasia /Instagram/volleyballnationsleague/tangkapan layar/

 

UTARA TIMES – Kejuaraan voli dunia putri FIVB 2022 akan segera dimulai pada tanggal 23 September 2022.

Berikut informasi jadwal voli dunia putri FIVB 2022 pekan pertama mulai tanggal 23-25 September 2022. 

Kejuaraan voli dunia putri FIVB 2022 merupakan kompetisi bola voli internasional yang diikuti oleh tim nasional wanita senior dari anggota Fédération Internationale de Volleyball (FIVB), badan pengatur olahraga global. 

Sejak 1970 kejuaraan voli dunia FIVB dilaksanakan setiap empat tahun sekali. Juara terakhir adalah timnas adalah Serbia, yang memenangkan gelar pertama mereka di turnamen 2018 di Jepang.

Baca Juga: Prediksi Line Up Timnas Indonesia vs Curacao di FIFA Matchday, Pola 3-5-2 Asnami dan Saddil Cadangan

Kejuaraan voli dunia putri FIVB 2022 dilaksanakan di Belanda dan Polandia sebagai tuan rumah.

Sementara itu, dalam jadwal voli dunia putri FIVB 2022 akan dibuka dengan pertandingan antara Polandia yang akan menghadapi Kroasia. 

Polandia dan Kroasia akan menjadi tim pertama yang bertanding di lapangan kejuaraan voli dunia putri FIVB 2022. Kedua tim akan saling berhadapan pada pukul 23:00 WIB pada Jumat, 23 September di kota Arnhem, Belanda.

Halaman:

Editor: Anas Bukhori


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x