Sepeda Listrik Paling Murah dan Awet Merek Apa? Cek Rekomendasi dan Harga Terbaiknya

- 13 September 2023, 11:10 WIB
Ilustrasi sepeda listrik. Sepeda Listrik Paling Murah dan Awet Merek Apa? Cek Rekomendasi dan Harga Terbaiknya
Ilustrasi sepeda listrik. Sepeda Listrik Paling Murah dan Awet Merek Apa? Cek Rekomendasi dan Harga Terbaiknya /[email protected]/

Baca Juga: Kalender Jawa Hari ini, 13 September 2023: Ramalan Watak, Jodoh, dan Rezeki Kelahiran Rabu

2. Selis IOI (Inovation of Indonesia) 101

Sepeda listrik kedua masih dengan Merck Selis, Merck ini meluncurkan versi 101 dengan harga 4 jutaan.

Perbedaan Selis 101 dengan 301 ada pada daya tampung baterai yang lebih besar. Selain itu Selis 101 menawarkan kecepatan yang lebih besar jika dibandingkan dengan Selis EOI 301.

Dengan kecepatan 25 KM/ Jam anda dapat menggunakan sepeda listrik ini hingga menempuh jarak 50 KM.

3. Uwinfly Dragonfly 6

Baca Juga: Kalender Jawa Hari ini, 13 September 2023: Ramalan Watak, Jodoh, dan Rezeki Kelahiran Rabu

Merek yang satu ini juga tak kalah menarik dan bagus dari sepeda listrik lain, Uwinfly Dragonfly 6 dibandrol dengan harga 5,9 jutaan.

Meski bobot sepeda listrik ini terasa ringan, sepeda lirik ini memiliki build uality yang bagus dan kuat.

Uwinfly Dragonfly 6 memiliki kecepatan 35 KM yang dapat anda gunakan untuk menempuh jarak hingga 45 KM.

Halaman:

Editor: Nur Umar


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x