20 Daftar HP yang Diblokir WhatsApp Mulai Selasa, 24 Oktober 2023

- 23 Oktober 2023, 13:33 WIB
Ilustrasi WA atau WhatsApp.
Ilustrasi WA atau WhatsApp. /*/mantrasukabumi.com/Pixabay/Antonbe

UTARA TIMES – Ketahui berikut ini daftar HP Android yang diblokir WhatsApp mulai Selasa, 24 Oktober 2023. 

Sejumlah HP Android mulai dari Samsung, Xiaomi, Vivo, Oppo dan lainnya terancam diblokir WhatsApp dan tidak bisa digunakan lagi untuk berkirim pesan.

Pemblokiran yang dilakukan WhatsApp kepada beberapa merek HP tersebut, disebabkan oleh aturan baru tentang spesifikasi minimal untuk mengintsall WA.

Tak hanya untuk HP Android saja, iPhone juga masuk kedalam daftar HP yang diblokir WhatsApp 2023. Beberpa update yang disematkan WhatsApp tidak bisa dijalankan di ponsel tersebut.

Baca Juga: Update Jadwal Kapal PELNI KM AWU pada November 2023, Ada Harga Tiket dan Rute Selama Perjalanan

Dengan demikian, WhatsApp pun terpaksa harus menutup layanannya untuk HP yang tidak memenuhi syarat atau spesifikasi terbaru.

Melansir dari FAQ WhatsApp, OS Android versi 5.0 (Lollipop) dan yang lebih baru akan tetap didukung oleh WA, sedangkan sistem operasi di bawahnya akan diblokir.

Sedangkan pada iPhone, sistem operasi yang didukung WhatsApp yakni iOS versi 12 ke atas. 

Baca Juga: Jadwal Kapal PELNI Terbaru KM Binaiya pada November 2023, Lengkap dengan Harga Tiket dan Rute

Halaman:

Editor: Anas Bukhori


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x