S.14 Perkaya Ruang Pamer dan Perpustakaan di Bandung

2 April 2016, 13:18 WIB

KETIKA banyak orang membangun rumahnya dengan pagar yang semakin tinggi, pertanda perlindungan terhadap kehidupan privasi, Ucokdan Hera menjadikan dinding rumahnya tinggi dengan buku-buku, dan ruang tengahnya menjadi galeri seni. Siapapun boleh bertandang, tidak seorang pun dilarang. S.14 beralamat di Jalan Sosiologi Nomor 14, Cigadung, Kota Bandung. Ucok dan Hera memang memutuskan menjadikan rumah mereka sebagai laboratorium sosial.*** ----------------------------------------­------------------------------- Subscribe kanal Youtube Pikiran Rakyat https://www.youtube.com/channel/UCPvi3d3MAILSVKRIU_1Mnkg ----------------------------------------­------------------------------- Kanal Pikiran Rakyat adalah kanal Youtube media terbesar di Jawa Barat yang menyuguhkan konten berupa tayangan berita dan feature yang informatif, inspiratif, dan menghibur. Langganan kanal Youtube Pikiran Rakyat untuk bisa mendapatkan tayangan video-video terbaru. ----------------------------------------­------------------------------- Laman: www.pikiran-rakyat.com Facebook: https://www.facebook.com/pikiranrakyat1966 Twitter: https://twitter.com/pikiran_rakyat Instagram: https://www.instagram.com/pikiranrakyat ----------------------------------------­-------------------------------

Video Lainnya

Terpopuler

Kabar Daerah

x