5 Rekomendasi Bakso Cibinong Bogor, Harga Terjangkau Soal Rasa Jangan Ditanya!

21 Februari 2023, 20:25 WIB
ilustrasi bakso. 5 Rekomendasi Bakso Cibinong Bogor, Harga Terjangkau Soal Rasa Jangan Ditanya! /Instagram.com/@starpixie3 /

UTARA TIMES – Berikut 5 rekomendasi bakso di Cibinong dengan harga terjangkau dan soal rasa sudah pasti enak jangan ditanya lagi.

Para pecinta bakso selalu mencari rekomendasi bakso-bakso terenak di tempat terdekat.

Dengan ciri khas kuah yang gurih menambah cita rasa khas dalam bakso, apalagi di tambah saus, sambel, kecap dan cuka bagi yang suka cuka.

 

Inilah 5 rekomendasi bakso Cibinong dengan harga terjangkau dan soal rasa jangan ditanya udah pasti enak.

Baca Juga: Sinopsis Film Precious Cargo di Bioskop Trans TV Malam Ini: Aksi Heroik Shah Rukh Khan dalam Melawan Teroris

Bakso KampungQu Cibinong

Rekomendasi bakso di Cibinong yang pertama adalah Bakso KampungQu Cibinong dengan kuah yang enak, memakai saus yang bagus juga bisa jadi daya tarik sendiri untuk Bakso KampungQu Cibinong.

Jam buka setiap hari mulai pukul 10.00 – 21.00 WIB.

 

Alamat: Jl. Raya Cikaret No. 71 Ruko Cluster Pesona Sembilan, Pabuaran, Cibinong-Bogor.

Baca Juga: Rezeki Melimpah Berkat Bisnis Online, Shio Ini Bakal Kaya Raya di Akhir Februari 2023

Bakso Sederhana Cibinong (Pasar)

Bakso dengan harga terjangkau dan rasanya enak yang kedua yaitu Bakso Sederhana Cibinong (Pasar).

Bakso ini ada berbagai menu dari bakso urat, bakso telur, bakso daging dan bakso tahu.

Jam buka setiap hari mulai pukul 10.00-21.00 WIB.

Alamat: Jl. Raya Mayor Oking Jaya Atmaja, No.20 Cirimekar, Cibinong-Bogor.

Baca Juga: Ramalan Tanggal Lahir yang Bakal Sukses, Potensi Jadi Orang Kaya Baru di Tahun 2023

Bakso Super Sukahati

Rekomendasi bakso yang ketiga yaitu Bakso Super Sukahati. Disininya tersedia menu sop iga dan soto ayamnya yang tidak kalah enaknya, dan ada juga bakso mercon.

Jam buka setiap hari mulai pukul 08.00-21.00 WIB kecuali hari Jumat mulai pukul 13.00-23.00 WIB.

Alamat: Jl. Raya Sukahati No. 27, Sukahati, Cibinong-Bogor.

Bakso Malang Pa’Imo

Baca Juga: Update Terbaru Ganjil Genap Jakarta Hari Ini Rabu, 21 Februari 2023, Ada Jam dan Titik Lokasi

Rekomendasi bakso yang keempat adalah Bakso Malang Pa’Imo. Bakso disini tersedia juga menu pempek.

Dengan jam buka setiap hari mulai pukul 10.00-21.00 WIB.

Alamat: Jl. Raya Sukahati No. 46, Sukahati, Cibinong-Bogor.

Bakso Pa de Jangkung Pakansari

Baca Juga: Link Live Streaming Timnas U20 Indonesia vs Guatemala di Turnamen Mini Internasional 2023, Tinggal Klik!

Rekomendasi bakso keempat dengan harga terjangkau dan soal rasa udah pasti enak adalah Bakso Pa de Jangkung Pakansari.

Dengan tempat yang nyaman dan rasa bakso yang enak juga menjadi daya tarik tersendiri untuk para pembeli.

Jam buka setiap hari mulai pukul 10.00-21.00 WIB kecuali hari Jumat mulai pukul 13.00-21.00 WIB dan juga hari Minggu mulai pukul 08.00-22.00 WIB.

Alamat: Jl. Kol Edu Yoso Martadipura No.21, Pakansari, Cibinong-Bogor.

Itulah 5 rekomendasi bakso Cibinong Bogor dengan harga terjangkau dan soal rasa jangan ditanya sudah pasti enak.***

Editor: Nur Umar

Tags

Terkini

Terpopuler