Mayoritas Pasangan di Kabupaten Indramayu Memilih Tunda Pernikahan Disebabkan Faktor Ini

- 25 Juli 2021, 05:50 WIB
Mayoritas Warga Indramayu Tunda Pernikahan Disebabkan Faktor Ini
Mayoritas Warga Indramayu Tunda Pernikahan Disebabkan Faktor Ini /Pixabay/

UTARA TIMES- Kabar mayoritas warga Indramayu memilih tunda pernikahan santer diperbincangkan saat ini karena PPKM Darurat.

Perlu diketahui, biasanya setelah Hari Raya Idul Adha bamyak dilakukan acara pernikahan diberbagai wilayah khususnya wilayah Indramayu.

Namun kali ini sedikit berbeda, calon pasangan pengantin memilih untuk tunda pernikahan disebabkan oleh beberapa faktor diantaranya persoalan aturan PPKM Darurat dan pandemi covid-19 yang belum juga berakhir.

Baca Juga: Lama Tidak Sekolah, Begini Bunyi Pancasila Menjelang HUT RI ke-76

Bagi calon pasangan pengantin yang hendak melangsungkan pernikahan lebih memilih untuk menunda pernikahan dibandingkan harus mengikuti rangkaian protokol kesehatan.

Selain menjaga protokol kesehatan, calon pasangan pengantin juga enggan untuk melakukan swab antigen bagi calon pengantin yang akan melangsungkan pernikahan.

Kepala Bimbingan Masyarakat (Bimas)  Islam Kantor Kementerian Agama Kabupaten (KUA) Indramayu Rosidi pada Sabtu 24 Juli 2021 menjelaskan jika calon pengantin menunda pernikahan lantaran syarat yang dinilai memberatkan.

Baca Juga: Lama Tidak Sekolah, Begini Bunyi Pancasila Menjelang HUT RI ke-76

sebagaimana dikutip Utara Times dari Cirebon Raya, Selain itu acara pernikahan juga boleh dilakukan tanpa resepsi jadi, hanya akad saja yang diperbolehkan sehingga tidak menimbulkan kerumunan.

Halaman:

Editor: Anas Bukhori

Sumber: Cirebon Raya


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x