Sinopsis Pengabdi Setan 2: Communion Lengkap Pemeran dan Jadwal Tayang

22 Juli 2022, 17:30 WIB
Sinopsis Pengabdi Setan 2: Communion Lengkap Pemeran dan Jadwal Tayang /Instagram/Pengabdisetan2.communion/

UTARA TIMES - Simak sinopsis film Pengabdi Setan 2: Communion lengkap pemeran dan jadwal tayang.

Seperti diketahui sebelumnya bahwa film Pengabdi Setan 2: Communion adalah sebuah film horor Indonesia tahun 2022 yang disutradarai dan ditulis oleh Joko Anwar.

Film Pengabdi Setan 2: Communion ini merupakan sekuel dari film Pengabdi Setan yang telah tayang pada tahun 2017.

Baca Juga: Kronologi Kenapa Roy Suryo Tersangka dalam Kasus Meme Stupa Candi Borobudur

Adapun sinopsis film Pengabdi Setan 2: Communion lengkap pemeran dan jadwal tayang sebagai berikut:

Sinopsis film Pengabdi Setan 2: Communion ini mengisahkan Rini (Tara Basro), adik-adiknya, Toni (Endy Arfian) dan Bondi (Nasar Anuz), beserta sang ayah, Bahri (Bront Palarae) tinggal di rumah susun beberapa tahun.

Dalam sinopsis film Pengabdi Setan 2: Communion tersebut, keberadaan mereka ini dilatarbelakangi setelah berhasil menyelamatkan diri dari kejadian mengerikan yang membuat mereka kehilangan ibu, yakni Mawarni (Ayu Laksmi), dan si bungsu, Ian (Muhammad Adhiyat).

Baca Juga: Roy Suryo Jadi Tersangka Kasus Meme Stupa Candi Borobudur

Mereka tinggal di rumah susun yang ditinggali banyak orang, sehingga merasa aman apabila terjadi sesuatu.

Namun, mereka segera menyadari bahwa tinggal bersama banyak orang juga bisa sangat berbahaya jika tidak sangat mengenali siapa saja yang menjadi tetangga mereka.

Pada sebuah malam yang penuh teror, Rini dan keluarganya harus kembali menyelamatkan diri.

Baca Juga: Inilah Kegiatan Tradisi di Malam 1 Suro Bagi Masyarakat Jawa

Nah untuk pemeran film Pengabdi Setan 2: Communion

Tara Basro sebagai Rini

Endy Arfian sebagai Toni

Nasar Anuz sebagai Bondi

Baca Juga: Arti Teh Gunung, Snack Jempol, Telur Garuda di Teka Teki MPLS dan Istilah Lainnya

Bront Palarae sebagai Bahri Suwono/Bapak

Ratu Felisha sebagai Tari

Jourdy Pranata sebagai Dino

Muzakki Ramdhan sebagai Wisnu

Baca Juga: Cerita Asli Ivanna, Si Noni Belanda Cantik dengan Kepala Buntung

Fatih Unru sebagai Ari

Nazifa Fatia Rani sebagai Wina

Iqbal Sulaiman sebagai Darto

Kiki Narendra sebagai Ustad Mahmud

Ayu Laksmi sebagai Mawarni Suwono/Ibu

Baca Juga: Sinopsis Film Hostiles, Tayang di Bioskop Trans TV Malam Ini, Menceritakan Tentang Apa?

Egi Fedly sebagai Budiman Syailendra

Muhammad Adhiyat sebagai Ian

Asmara Abigail sebagai Darminah

Fachri Albar sebagai Batara

Baca Juga: Kapan Malam 1 Suro 2022? Berikut Informasinya Lengkap dengan Maknanya Bagi Masyarakat Jawa

Mian Tiara

Rukman Rosadi

Aimee Saras

Ramadhan Al Rasyid

Baca Juga: Arti Teh Gunung, Snack Jempol, Telur Garuda di Teka Teki MPLS dan Istilah Lainnya

Aghi Narottama

Sita Nursanti

Untuk jadwal tayang dari film Pengabdi Setan 2: Communion akan dirilis pada 4 Agustus 2022 mendatang.

Baca Juga: Kronologi Kenapa Roy Suryo Tersangka dalam Kasus Meme Stupa Candi Borobudur

Sekilas sinopsis film Pengabdi Setan 2: Communion lengkap pemeran dan jadwal tayang.***

Editor: Nur Umar

Tags

Terkini

Terpopuler