Seperti Ini Alasan Daniel Mananta Memilih Boy William sebagai ‘A New Face’ di Indonesian Idol

- 24 November 2020, 07:46 WIB
Tangkapan layar YouTube Channel Boy William
Tangkapan layar YouTube Channel Boy William /Dok Youtube Boy William

UTARA TIMES - (24/11) Siapa yang tak mengenal host pria bertalenta yang telah menemani perjalanan Indonesian Idol selama sepuluh season, Daniel Mananta?

Sosoknya yang berkharisma dan pembawaannya yang selalu ‘friendly’ kepada siapapun, membuat karirnya melejit di ajang pencarian bakat sebagai host favorit para penonton setia Idol.

Pria yang lahir pada tanggal 14 Agustus 1981 itu mulai menjadi presenter Indonesian Idol pada musim ketiga tepatnya tahun 2006 silam.

Baca Juga: Pernah Berdo'a di depan Ka'bah, Millen Cyrus Menganggap ini Takdir Tuhan

Berkat talenta yang luar biasa, Daniel mampu membawa suasana studio Indonesian Idol ke dalam suasana yang menegangkan ketika pembacaan hasil voting para peserta.

Baca Juga: Terjerat Kasus Narkoba, Sesal Tangis Millen Cyrus kepada Ibunda

Kepiawaiannya dalam berbicara dan keterampilan mencampur-adukkan perasaan lewat rangkaian kalimat yang diucapkannya ketika menjabat sebagai presenter Idol, mampu meningkatkan kredibilitas karirnya dengan mendapat salah satu penghargaan bergengsi sebagai pemenang Panasonic Gobel Awards 2013 kategori Presenter Talent Show Terfavorit.

Baca Juga: Berdasarkan Kartu Identitas, Millen Cyrus Ditahan di Sel Pria?

Namun kecintaannya terhadap ajang berbakat Indonesian Idol yang mampu mengangkat namanya itu, bukan dimaknai sebagai sebuah keserakahan atau cinta yang posesif. Dilansir dari kanal Youtube milik Boy William yang mengusung hastag Di balik Pintu Daniel Mananta, menguak alasan mengapa Daniel Mananta memutuskan untuk hengkang dari Indonesian Idol, Daniel menjelaskan bahwa dirinya sangat mencintai brand Indonesian Idol.

Halaman:

Editor: Rosma Nur Riana

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x