HYBE Tinjau hal-hal yang Bersangkutan dengan Pembelian Saham SM Entertainment

- 10 Februari 2023, 09:45 WIB
HYBE Tinjau hal-hal yang Bersangkutan dengan Pembelian Saham SM Entertainment
HYBE Tinjau hal-hal yang Bersangkutan dengan Pembelian Saham SM Entertainment /Soompi/

UTARA TIMES - Sempat ramai rumor tentang HYBE yang membeli saham SM Entertainment beberapa waktu yang lalu. 

HYBE menanggapi pertanyaan besar dan mengonfirmasi bahwa saat ini mereka sedang memeriksa pembelian saham SM entertainment.

HYBE Label kemudian mengatakan jika mereka akan memberikan pengumuman kembali setelah selesai menuju hal-hal terkait dalam pembelian secara rinci. 

 

“kami harus meninjau hal-hal yang berkaitan dengan pembelian saham SM Entertainment melalu pasar terbuka, serta mengakui sisi saham. Saat ini tidak ada masalah yang dikonfirmasi” ucap HYBE pada hari Kamis, 9 Februari 2023. 

Baca Juga: 13 Februari Memperingati Hari Persatuan Farmasi Indonesia, Ini Sejarah Terbentuknya 

Dewan management SM Entertainment yang dipimpin co-CEO Lee Sung Soo, Tak Young Joon, dan COO Park Joon Young, baru baru ini bersekutu dengan perusahaan investasi Align Partners melawan pemegang saham terbesar yaitu Lee Soo Man. 

Pemegang saham terbesar SM Entertainment itu mengajukan gugatan pada agensi SM Entertainment karena dianggap melakukan bisnis ilegal dengan pihak ketiga, kakao. 

Halaman:

Editor: Anas Bukhori


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah