Tanggal 1 Maret 2022 Hari Apa, Apakah Libur? Ada Peristiwa Apa, Simak Penjelasan Lengkap dengan Sejarahnya

- 21 Februari 2022, 22:00 WIB
Tanggal 1 Maret 2022 Hari Apa? Apakah Libur? Ada Peristiwa Penting Apa? Simak Penjelasan Lengkap dengan Sejarahnya
Tanggal 1 Maret 2022 Hari Apa? Apakah Libur? Ada Peristiwa Penting Apa? Simak Penjelasan Lengkap dengan Sejarahnya /pixabay/

Adapun libur sebelumnya yakni tanggal 28 Februari merupakan Hari Perayaan Isra Miraj Nabi Muhammad SAW.

Baca Juga: Kalender Tanggalan Jawa Bulan Maret 2022 Lengkap Dengan Weton dan Pasaran

Adapun peristiwa yang terjadi pada tanggal 1 Maret dikutip Utara Times dari kesbangpol.kulonprogokab.go.id di antaranya adalah sebagai berikut:

1 Maret 1949 merupakan peristiwa sejarah perebutan kekuasaan wilayah Republik Indonesia dari Belanda dan menduduki ibu kota Yogyakarta selama 6 jam pada Serangan Umum 1 Maret 1949.

Peristiwa 73 tahun yang lalu yang terjadi di Yogyakarta, merupakan peristiwa yang tidak dapat dipisahkan dengan sejarah perjalanan bangsa Indonesia.

Baca Juga: 8 Rekomendasi Film Indonesia yang Tayang Maret 2022, Lengkap Jadwal Tayang Bioskop Terbaru!

Pada 21 Juli 1947 Belanda melancarkan agresi militer guna menguasai kembali Republik Indonesia yang telah merdeka.

Peristiwa 1 Maret 1949 merupakan peristiwa heroik merebut kembali Yogyakarta yang pada saat itu menjadi ibukota Republik Indonesia.  

Dengan kegigihan dan semangat yang pantang menyerah, tentara yang manunggal bersama-sama dengan rakyat melancarkan serangan besar-besaran dan berhasil merebut kembali Yogyakarta selama 6 jam.

Baca Juga: Mulai 1 Maret 2022, Pembuatan SIM dan STNK Harus Didaftarkan ke BPJS Kesehatan

Halaman:

Editor: Nurmaya


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah