Hari Lahir Kementerian Agama RI Ke-77: Sejarah Singkat, Visi dan Misi, Tujuan, Tugas dan Fungsi Kemenag

- 3 Januari 2023, 10:07 WIB
Kemenag/Hari Lahir Kementerian Agama RI Ke-77: Sejarah Singkat, Visi dan Misi, Tujuan, Tugas dan Fungsi Kemenag
Kemenag/Hari Lahir Kementerian Agama RI Ke-77: Sejarah Singkat, Visi dan Misi, Tujuan, Tugas dan Fungsi Kemenag /Instagram @kemenag_ri

5. Meningkatkan produktivitas dan daya saing pendidikan;

6. Memantapkan tata kelola pemerintahan yang baik (Good Governance). 

(Peraturan Menteri Agama Nomor 18 Tahun 2020)

Tujuan Kemenag

Sebagai penjabaran visi dan misi, tujuan pembangunan Kementerian Agama :

Bidang Agama :

1. Peningkatan kualitas pemahaman dan pengamalan ajaran agama dalam rangka meningkatkan kualitas kehidupan beragama.

2. Pengukuhan suasana kerukunan hidup umat beragama yang harmonis sebagai salah satu pilar kerukunan nasional.

Baca Juga: Volta Mandala Resmi Mengaspal, Skutik Listrik Perusak Pasar Vespa, Harganya Bikin Melongo

3. Pemenuhan kebutuhan akan pelayanan kehidupan beragama yang berkualitas dan merata.

Halaman:

Editor: Anas Bukhori


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x