Kreasi Unik Makanan Nasi dan Sayur Bayam, Berikut Resep Makanan Nasi Bayam Kukus Yang Nikmat!

- 1 Februari 2021, 19:06 WIB
Ilustrasi: resep Nasi Bayam Kukus
Ilustrasi: resep Nasi Bayam Kukus /Pixabay/congerdesign

UTARA TIMES - Nasi dan sayur bayam merupakan salah satu olahan masakan yang lazim dikonsumsi oleh masyarakat Indonesia. Menu ini menjadi andalan karena selain enak tentunya memiliki nilai gizi yang tinggi.

Namun apabila menu tersebut disajikan secara terpisah dan dihidangkan seperti pada umumnya, tentu membuat kalian cukup merasa bosan. sekarang ada kreasi menu hidangan dengan campuran nasi dan bayam.

Berikut resep makanan Nasi Bayam Kukus yang lezat sebagai menu kreasi masakan harian 

Baca Juga: Imlek 2021 Tahun Kerbau Logam: Ekonomi Indonesia Mulai Penuh Perubahan Positife

Baca Juga: Prediksi Nasib Buruk Indonesia di 'Tahun Kerbau Logam'

Bahan

300 gram nasi putih

1 ikat kecil bayam, cincang atau blender

1 siung bawang putih, cincang

1 siung bawang bombay, cincang

100 ml susu segar

Garam, merica secukupnya

Keju mozarella untuk topping

Margarin secukupnya

Baca Juga: Bupati Terpilih Indramayu Sempat Tegang Ketika Hendak di Suntik Vaksin

Baca Juga: Sinopsis Ikatan Cinta 1 Februari 2021 Full Episode, Nino Bekerjasama dengan Rafael Selidiki Kasus Andin

Bahan Tambahan

50 gram tuna kaleng siap saji, cincang

1 siung bawang bombay

1 sdm saus sambal

1 sdm saus tomat

Minyak goreng secukupnya

50 gram jagung manis pipil

Baca Juga: Asmara dan Keuangan Zodiak Virgo 1 Februari 2021: 'Menunda dan Energi Baru Begitu Melekat'

Air secukupnya

50 ml susu segar

100 ml whipping cream

Keju parut secukupnya

Baca Juga: Asmara dan Keuangan Zodiak Virgo 1 Februari 2021: 'Menunda dan Energi Baru Begitu Melekat'

Cara membuat saus

  1. Lelehkan sedikit margarin kemudian tumis bawang putih dan bawang bombay sampai wangi. Masukkan nasi putih,aduk rata. Masukkan bayam, susu, garam, dan merica kemudian aduk sampai rata dan susu meresap (bila belum pulen bisa ditambah)
  2. Matikan api, lalu susun untuk layer pertama masukkan 2-3 sdm nasi putih ke dalam ramekin mini dan ratakan.
  3. Pada layer kedua, masukkan tumisan tuna dan ratakan. Selanjutnya untuk layer ketiga, masukkan campuran jagung manis pipil dengan susu dan Whipping Cream, kemudian ratakan dan tutup dengan nasi putih kembali. Beri parutan keju mozarella pada bagian atasnya.
  4. Kukus kurang lebih 5-10 menit sampai keju mozarella lumer kemudian sajikan selagi hangat.***

Editor: Anas Bukhori

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah