Apa Makna Telinga Berdenging di Waktu Pagi, Siang, Sore dan Malam Menurut Primbon Jawa? Begini Penjelasannya

- 8 November 2021, 23:59 WIB
Apa Makna Telinga Berdenging di Waktu Pagi, Siang, Sore Hingga Malam Menurut Primbon Jawa? Begini Penjelasannya
Apa Makna Telinga Berdenging di Waktu Pagi, Siang, Sore Hingga Malam Menurut Primbon Jawa? Begini Penjelasannya /Pixabay/Ulrike Mai

UTARA TIMES- Telinga berdenging biasanya pernah dirasakan dimoment tertentu baik secara tiba tiba atau kebiasaan di waktu tertentu.

Telinga berdenging menurut medis disebut sebagai tinnitus, biasanya terjadi jika terdengar suara suara abnormal yang berasal dari telinga seperti berdengung, siulan atau suara bising mesin.

Telinga berdenging bisa segera hilang dengan sendirinya atau bahkan bisa bertahan lama, lebih dari itu, telinga berdenging menurut penelitian sangat mengganggu konsentrasi hingga terjadi depresi.

Tapi dibalik keterangan medis secara teori diatas, ternyata telinga berdenging di waktu waktu tertentu menurut primbon jawa memiliki makna.

Baca Juga: Ciri Rumah Kena Santet, Waspadalah Jika Ada Lintah di Kediaman, Simak Ciri Lainnya

Makna telinga berdenging setiap waktu berbeda beda. Baik itu berbeda jam atau berbeda waktunya.

Makna telinga berdenging juga berbeda  jika yang merasakan berdenging hanya telinga kanan atau telinga kiri.

Lebih lanjut, Seperti apa makna telinga kanan berdenging menurut primbon jawa? Simak penjelasan berikut

1. Waktu Pagi
Jam 06-07 pagi, bermakna akan mendapat kabar buruk.

Jam 07-08 pagi, bermakna akan difitnahkan orang yang menjadikan guncingan orang.

Jam 08-09 pagi, bermakna akan berencana pergi jauh dan entah itu sendiri atau bersama orang lain.

Jam 09-10 pagi, bermakna akan ada berita yang kurang menyenangkan tentang keluarga.

Jam 10-11 pagi, bermakna akan ada penghalang dari rencana perjalanan anda sebaiknya ditunda atau dibatalkan dulu.

Baca Juga: 5 Makanan Pengganti Junk Food yang Bisa Jadi Alternatif untuk Hidup Sehat

2. Waktu Siang
Jam 11-12 siang, bermakna akan ada khabar yang kurang mengenakkan yang datangnya bersamaan dengan surat yang akan diterima dalam waktu dekat.

Jam 12-13 siang, bermakna akan ada saudara jauh yang datang dengan membawa cerita lama.

Jam 13-14 siang, bermakna akan ada ajakan maka-makan.

Halaman:

Editor: Anas Bukhori


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah